MOM'S LIFE
Waktu dan Niat Puasa Tarwiyah 1443 H, Lakukan agar Dapat Banyak Keutamaan Bun
Mutiara Putri | HaiBunda
Selasa, 28 Jun 2022 11:51 WIBJelang Hari Raya Idul Adha, Bunda dan keluarga bisa melakukan beberapa amalan ibadah yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW nih. Salah satunya adalah menjalankan puasa Tarwiyah yang jatuh setiap 8 Dzulhijjah.
Bulan Dzulhijjah merupakan salah satu bulan yang dinantikan oleh umat Islam di seluruh dunia. Pada bulan ini, bagi Bunda dan keluarga yang tidak menunaikan ibadah haji, bisa menambah pahala dengan puasa Tarwiyah yang pelaksanaannya jatuh pada setiap dua hari jelang Hari Raya Idul Adha.
Selain puasa Tarwiyah, Bunda sudah bisa melakukan puasa sunnah lainnya sejak 10 hari sebelumnya, dengan menjalankan puasa Dzulhijjah.
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah telah menetapkan Hari Raya Idul Adha 2022 jatuh pada Sabtu, 9 Juli 2022. Sementara itu, dalam siaran langsung di YouTube Kemenag RI pada Rabu (29/6/2022), Zainut Tauhid Sa'adi menetapkan 1 Zulhijah 1443 H jatuh pada hari Jumat, 1 Juli 2022 Masehi. Sedangkan untuk Idul Adha 1443 H atau 10 Zulhijah ditetapkan pada Minggu 10 Juli 2022.
Dari hasil hisab wujudul hilal tersebut diputuskan 1 Zulhijah 1443 H jatuh pada Kamis, 30 Juni 2022, Hari Arafah (9 Zulhijah 1443 H) jatuh pada Jumat, 8 Juli 2022, dan Idul Adha (10 Zulhijah 1443 H) jatuh pada Sabtu, 9 Juli 2022.
Puasa Tarwiyah sendiri dilaksanakan pada tanggal 9 Dzulhijjah, Bunda. Puasa ini dilakukan bertepatan dengan berkumpulnya jamaah haji di Padah Arafah. Bagi Bunda yang tidak melaksanakan haji, ada baiknya melaksanakan puasa Tarwiyah dan Arafah, ya.
Niat puasa Tarwiyah
Sebelum melaksanakan puasa Tarwiyah, ada baiknya Bunda mengetahui bacaan niatnya terlebih dahulu, nih. Kalau ingin menghafalnya, berikut ini Bubun bantu bagikan niatnya lengkap dengan arti dan bacaan latin dari buku Panduan Muslim Kaffah Sehari-hari dari Kandungan hingga Kematian karya Dr. Muh. Hambli, M.Ag.
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ يَوْمِ التَّرْوِيَةِ لِلهِ تَعَالَى
Bacaan Latin: Nawaitu shauma ghadin 'an adaai sunnati yaumit Tarwiyah lillaahi ta'aalaa.
Artinya: Sengaja saya berpuasa sunnah Tarwiyah karena Allah Ta'ala.
Tak hanya sekedar melaksanakan puasa dan mengikuti anjuran Nabi Muhammad, ternyata puasa Tarwiyah juga memiliki banyak keutamaan yang bisa Bunda dapatkan. Simak selengkapnya di laman berikutnya yuk, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Jangan lupa lihat juga video tips Bunda seleb ajarkan makna berkurban pada anak berikut ini:

KEUTAMAAN PUASA TARWIYAH LAINNYA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Qadha Puasa Perempuan yang Haid
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Niat Puasa Dzulhijjah 1443, Lengkap dengan Tanggal dan Ketentuan Ibadahnya
Puasa Ayyamul Bidh 13, 14, 15 Juni 2022, Ini Doa Niat dan Keutamaan Menunaikannya
Bacaan Niat Puasa Senin-Kamis dan Cara Melaksanakannya, Simak Bun!
Bun, Begini Tata Cara dan Niat Puasa Qadha
TERPOPULER
5 Potret Juliana Moechtar dan Suami TNI Liburan, Kompak Bareng Anak-anak Sambung
Benarkah Golongan Darah Bisa Memengaruhi Pilihan Pasangan Hidup?
Perjalanan Cinta Nia dan Adit Bersemi di AFI, Ternyata Menunggu 7 Th untuk Menikah
5 Cara Mengatasi Anak Takut Mulai Berteman di Sekolah Menurut Psikolog
Dhena Devanka Kenang Perjuangan Promil Anak Kembar, Rela Naik BB hingga 30 Kg
REKOMENDASI PRODUK
Botol Susu: Tips Memilih, Cara Sterilisasi untuk Jaga Kesehatan Bayi & Rekomendasinya
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Highlighter yang Bikin Makeup Lebih Stand Out
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Sunscreen untuk Ibu Menyusui yang Aman dan Bagus
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Calming Cream untuk Bantu Redakan Kembung hingga Kolik Anak
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi Cair yang Bagus dan Aman, Pilihan Terbaik untuk Si Kecil
ZAHARA ARRAHMATERBARU DARI HAIBUNDA
Cerita Liburan Terakhir Putri Diana Bersama Pangeran William dan Harry
Kenapa Vaksin BCG Tidak Dianjurkan untuk Ibu Hamil?
5 Cara Mengatasi Anak Takut Mulai Berteman di Sekolah Menurut Psikolog
Benarkah Golongan Darah Bisa Memengaruhi Pilihan Pasangan Hidup?
5 Potret Juliana Moechtar dan Suami TNI Liburan, Kompak Bareng Anak-anak Sambung
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Young Lex Dihujat Usai Bela & Mau Ludahi Wajah Pria yang Hamili Erika Carlina
-
Beautynesia
Baru Mulai Mendaki? Ini 5 Gunung di Indonesia yang Ramah untuk Pemula
-
Female Daily
Bukan Sekadar Matcha Biasa, Matcha Affogato Layak Kamu Coba di Musim Panas!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Foto Arin Oh My Girl, Pemain Utama Drakor S Line Bisa Lihat Garis Seks
-
Mommies Daily
Man Child dalam Pernikahan, Ketika secara Emosional Suami Belum Dewasa