MOM'S LIFE
Ungkapan Sayang Anak Iis Dahlia ke Putra Nadya Mustika, Merasa Senasib Ortu Cerai Sejak Bayi
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Rabu, 05 Jul 2023 13:29 WIBAnak Iis Dahlia, Salshadilla Juwita, mengungkapkan rasa sayangnya pada putra Nadya Mustika, Baihaqqi Syaki Ramadhan atau akrab disapa Syaki. Belum lama ini, Salsha menceritakan perjalanannya saat pertama bertemu Syaki yang lahir pada 13 April 2021 lalu.
Salsha mengunggah foto saat pertama bertemu Syaki yang berusia 2 bulan hingga 1,5 tahun. Wanita 25 tahun ini juga membagikan perkembangan Syaki sejak awal bertemu hingga kini.
"Ini pertama kali aku ketemu Syaki pas umur 2 bulan. Ini Syaki pertama kali ke rumah, mama ku happy banget," tulis Salsha di akun TikTok @smolbbyshay.
"Syaki umur 4 bulan, udah sering ngoceh dan makin bulet," sambungnya.
Dalam unggahan itu, Salsha juga membagikan potret Syaki yang sering menghabiskan waktu bersamanya. Putra semata wayang Nadya Mustika ini bahkan beberapa kali diajak ke Bandung untuk menemui Salsha.
Salsha merasa senasib dengan Syaki
Selain ungkapan perasaan sayangnya ke Syaki, Salsha juga mengungkapkan perasaan sedihnya. Kakak Devano Danendra ini merasa senasib dengan Syaki karena menjadi korban perceraian orang tua sejak bayi.
Seperti diketahui, Iis Dahlia pernah bercerai dengan Dadang Indrajaya, yang merupakan ayah kandung Salsha. Setelah bercerai, Iis menikah dengan Satrio Dewandono dan dikaruniai anak laki-laki bernama Devano Danendra.
"Ini pertama kali Syaki ke Jakarta lagi setelah orang tuanya pisah, sedih banget awalnya liat Syaki harus ngerasain kayak aku di umur yang sama juga," ungkapnya.
Saat Syaki masih berusia 6 bulan, Salsha turut membantu mengurusnya. Ia merasa hal tersebut mirip dengan yang dialami sang paman ketika mengurus dirinya kecil usai orang tua bercerai.
"Syaki tiap hari semakin lucu, ini Syaki umur 6 bulan. Jadi ngerasain pas om ku harus bantu mama ngurusin aku pas aku seumuran Syaki juga," ujar Salsha.
Dari beberapa foto yang diunggahnya, Salsha juga membagikan potret ayah sambungnya, Satrio Dewandono. Ia mengungkapkan sosok Satrio yang dianggapnya hebat, Bunda.
Seperti apa isi unggahan Salsha tentang sang ayah sambung dan Syaki?
Selengkapnya dapat dibaca di halaman berikutnya ya.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(ank/rap)
SOSOK AYAH SAMBUNG DI MATA SALSHA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Intip Perhitungan Feng Shui Rumah Mewah Iis Dahlia
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terpopuler: Skill yang Perlu Diajarkan agar Anak Sukses - Rahasia Pernikahan Iis Dahlia
Feng Shui Rumah Artis: Pakar Beri Saran untuk Ruang Tamu Iis Dahlia
Merasa Disudutkan, Iis Dahlia Tulis Surat Terbuka dan Bantah Hina Ojol
5 Fakta Kasus Iis Dahlia yang Picu Kemarahan Driver Ojek Online
TERPOPULER
Potret Terbaru Keluarga Victoria & David Beckham Curi Perhatian, Tak Ada Brooklyn
5 Potret Alita Anak Alice Norin di Usia 9 Tahun, Cantiknya Seperti Sang Bunda
Mengenal Zat Gizi Makanan yang Berfungsi sebagai Tenaga
Ternyata Ayah juga Bisa Alami Depresi Postpartum Paternal lho, Kenali Gejalanya Bun
Mengenal Kaki O dan X pada Anak: Perbedaan, Diagnosis, hingga Penanganan
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Terpopuler: Penampilan Terbaru Dewi Lestari Usai Jalani Long Fasting
Potret Terbaru Keluarga Victoria & David Beckham Curi Perhatian, Tak Ada Brooklyn
Mengenal Zat Gizi Makanan yang Berfungsi sebagai Tenaga
5 Potret Alita Anak Alice Norin di Usia 9 Tahun, Cantiknya Seperti Sang Bunda
Ternyata Ayah juga Bisa Alami Depresi Postpartum Paternal lho, Kenali Gejalanya Bun
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Heboh Whip Pink, Ini Deretan Zat Adiktif yang Efeknya Mirip Narkoba
-
Beautynesia
5 Inspirasi Mix-and-Match Blazer yang Lagi Tren, Bikin OOTD Kelihatan Mahal
-
Female Daily
Intip Tren Fashion di Saudi Hingga Rangkaian Koleksi Modest Wear Berskala Internasional
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Profil Ibu Negara Korea Selatan, Dari Kasus Suap Tas Chanel Berujung Penjara
-
Mommies Daily
10 Posisi Seks untuk Pengantin Baru, Mudah dan Tidak Sakit