MOM'S LIFE
Ramai Meghan Markle Pakai Anti-Stress Patch, Benarkah Mampu Redakan Stres?
Tim HaiBunda | HaiBunda
Kamis, 24 Aug 2023 21:55 WIBMeghan Markle kembali menarik perhatian publik, Bunda. Kali ini, istri Pangeran Harry tersebut terlihat mengenakan patch atau tempelan anti stres beberapa hari setelah ulang tahunnya yang ke-42.
Patch tersebut tampak dipasang di pergelangan tangan kirinya. Namun, beberapa orang menyebut penempatannya secara tak langsung dimaksudkan untuk memberitahu rasa ketidaknyamanan atas pengawasan dari paparazi.
Melansir Vogue, patch ini diklaim dapat meningkatkan frekuensi yang membuat pemakainya nyaman, Bunda. Secara singkatnya, patch sekali pakai ini bertujuan untuk membantu pemakainya merasa tak memiliki tekanan, beban pikiran atau perasaan tak nyaman.
Benarkah dapat meredakan stres?
Sesuai namanya, produk ini disebut dapat memberikan ketenangan dan relaksasi bagi para penggunanya yang sedang stres. Tapi, apakah produk tersebut benar-benar dapat mereda stres?
Hingga kini belum diketahui apakah produk ini benar-benar bisa meredakan stres, Bunda.
Teruskan membaca di halaman berikut ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(AFN/som)
PERUSAHAAN PATCH ANTI STRES ANGKAT SUARA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
4 Zodiak yang Dikenal Gampang Stres, Apakah Bunda Salah Satunya?
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Meghan Markle & Pangeran Harry Disebut Tak Ramah, Tetangga Cerita Diusir dari Depan Gerbang
Penampilan Baru Meghan Markle Bikin Heboh, Dituding Oplas hingga Tiru Kate Middleton
Curhat di Serial Netflix, Meghan Markle Kecewa dengan Kate Middleton Saat Pertama Bertemu
Kabar Lilibet Anak Meghan Markle yang Berusia 1 Tahun, Sedang Belajar Jalan Bun
TERPOPULER
Makanan Resepsi Pernikahan Habis, Tamu Pesan Ayam Goreng dan Picu Keributan
Praktik Pola Asuh Jadul yang Menakutkan & Kini Tak Lagi Digunakan
Putri Habibie Gelar Acara 7 Bulanan Adat Jawa untuk Kehamilan Pertama, Intip Potretnya Bun!
Cara Bijak Menghadapi Anak yang Mulai Jatuh Cinta Menurut Pakar
Bunda Wajib Tahu, 7 Tanda Anak Alami Main Character Syndrome
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Ternyata Jangan Langsung Nyalakan Lampu Saat Masuk Kamar Hotel, Simak Alasannya
Nutrisi Ibu Hamil Berpengaruh pada Otak dan IQ Anak hingga Remaja, Simak Faktanya
Makanan Resepsi Pernikahan Habis, Tamu Pesan Ayam Goreng dan Picu Keributan
Cara Bijak Menghadapi Anak yang Mulai Jatuh Cinta Menurut Pakar
Cara Menghilangkan Cemas & Pikiran Buruk saat Hamil Menurut Islam, Amalkan Doa Ini!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Misteri Sinkhole di Sumbar, Benarkah Airnya Berkhasiat untuk Kesehatan?
-
Beautynesia
BeauPicks: Makeup Starter Kit! Ini 6 Produk Wajib Buat Kamu yang Baru Mulai Belajar Makeup
-
Female Daily
Intip Look Boyfriend Material Jaemin NCT yang Ditunjuk Sebagai New Icon Lee Jeans Asia Pacific!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Sinopsis Robin Hood di Bioskop Trans TV Hari Ini
-
Mommies Daily
Istri Menolak Ajakan Berhubungan Seks? Ini 9 Sikap Suami yang Bijak