HaiBunda

MOM'S LIFE

5 Tanaman Paling Mahal di Dunia, Mau Koleksi Bun?

Amira Salsabila   |   HaiBunda

Sabtu, 28 Oct 2023 03:00 WIB
5 Tanaman Paling Mahal di Dunia, Bunda Punya di Rumah?/Foto: Getty Images/iStockphoto/Vonkara1
Jakarta -

Tanaman yang mahal dan langka terjual lebih cepat di kalangan pecinta tanaman. Bunda penasaran apa saja tanaman paling mahal yang pernah dijual di dunia?

Sebagian besar tanaman hias berharga sekitar dua digit. Faktor-faktor seperti kelangkaan, keindahan, hingga perawatan, semuanya berpotensi berperan dalam menentukan harga tanaman yang paling mahal.

Kegiatan berkebun semakin populer dalam beberapa dekade terakhir di kalangan generasi muda. Oleh karena itu, keinginan untuk memiliki spesies langka dan menarik pun semakin meningkat, Bunda.


5 Daftar Tanaman Paling Mahal di Dunia

Nah, Bunda penasaran tanaman apa saja yang dijual dengan harga paling mahal di dunia? Simak daftarnya berikut ini.

1. Bonsai Pinus

Melansir dari laman rarest.org, tanaman yang paling mahal adalah pohon pinus bonsai. Bonsai adalah seni kuno yang melibatkan penanaman pohon besar dalam wadah kecil. Jika dilakukan dengan benar, pepohonan akan memiliki proporsi sebesar monumen alam meskipun tingginya hanya beberapa meter.

Banyak pohon bonsai yang dijual dengan harga jutaan. Contohnya bonsai dengan harga sangat mahal adalah bonsai white pine yang ditawarkan dengan harga Rp20,7 miliar pada 2011. Ini menjadikannya tanaman paling mahal yang pernah dijual.

2. Anggrek Nongke Shenzhen

Anggrek terkenal sebagai tanaman berharga karena kelangkaan dan keindahannya. Anggrek nongke shenzhen adalah tanaman paling mahal kedua yang pernah dijual.

Tanaman tersebut dikembangkan di laboraturium oleh ilmuwan arsitektur di Universitas Shenzhen di Tiongkok selama hampir satu dekade penelitian. Anggrek langkan ini hanya mekar sekitar 5 tahun sekali, menjadikan bunga tanaman langka ini semakin berharga. Pada 2005, anggrek ini berhasil dibeli oleh seseorang dengan harga Rp3,45 miliar.

Fakta menarik dari anggrek ini adalah memiliki khasiat obat karena mengandung cukup vitamin E dan C sebagai terapi tambahan bagi pasien dengan penyakit mata tertentu.

Lanjut baca halaman berikut untuk mengetahui tanaman lainnya yang pernah dijual dengan harga paling mahal, yuk, Bunda.

Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!

Saksikan juga video tanaman yang bisa menekan polusi udara di rumah yang ada di bawah ini, ya, Bunda.

(asa)
TANAMAN PALING MAHAL DI DUNIA

TANAMAN PALING MAHAL DI DUNIA

Halaman Selanjutnya

Simak video di bawah ini, Bun:

5 Tanaman yang Bisa Menekan Polusi di Rumah; Lidah Buaya & Sirih Gading Juaranya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Kisah Bunda Didiagnosis Kanker Payudara saat Menyusui Anak Ketiga & Hamil Anak Keempat

Kehamilan Annisa Karnesyia

7 Manfaat Air Kunyit untuk Kesehatan dan Waktu Terbaik Meminumnya

Mom's Life Amira Salsabila

Potret Kamar Dua Anak Perempuan Franda dan Samuel Zylgwyn, Tematik & Girly Banget

Parenting Annisa Karnesyia

Mengenal Apa Itu Selective Mutism pada Anak, Kerap Disebut 'Jago Kandang'

Parenting Nadhifa Fitrina

Paparan Polusi Udara saat Hamil Bisa Perlambat Perkembangan Otak Bayi, Simak Penjelasannya

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Potret Kedekatan Samuel Rizal dan Sang Putri yang Kini Jadi Atlet Renang

7 Manfaat Air Kunyit untuk Kesehatan dan Waktu Terbaik Meminumnya

Kisah Bunda Didiagnosis Kanker Payudara saat Menyusui Anak Ketiga & Hamil Anak Keempat

Wujudkan Generasi Bebas Anemia, Yuk Kenali Pentingnya Zat Besi untuk Si Kecil

Mengenal Apa Itu Selective Mutism pada Anak, Kerap Disebut 'Jago Kandang'

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK