Mengenal Crab Mentality, Sindrom Tidak Suka Melihat Orang Lain Sukses
01:26
Ajeng Pratiwi & Sutan Muhammad Aqil | HaiBunda
Sabtu, 11 Oct 2025 19:00 WIBMasalah kesehatan mental dapat mempengaruhi siapa pun, tanpa memandang jenis kelamin. Namun, ada beberapa faktor yang membuat perempuan cenderung lebih sering mengalami masalah kesehatan mental dibanding laki-laki. Salah satu faktor yang berperan meningkatkan risiko ini adalah perubahan hormonal.
Untuk itu, simak penjelasan lengkapnya dalam video ini yuk, Bunda.