Jakarta -
Penyakit paling sering muncul pada anak-anak adalah ruam kemerahan di kulit. Beberapa di antaranya menyebabkan bintik merah hingga
demam, Bun.
Menurut ahli kesehatan anak John Mersch, MD, FAAP, ruam kemerahan di kulit bisa disebabkan banyak hal. Misalnya iritasi kulit, reaksi obat, infeksi, atau alergi.
"Kebanyakan ruam kulit disebabkan virus yang tidak membahayakan anak-anak dan akan hilang dengan sendirinya. Tapi, ada juga yang sifatnya serius," ujar Mersch, dilansir
eMedicine Health.
Beberapa
ruam kulit yang sering muncul adalah campak, cacar, roseola, dan rubella. Nah, Dikutip dari buku
Ibuku, Dokterku oleh dr.Gustin Oktaviayu Cendhikalistya, berikut beda keempat penyakit ini. Klik next ya, Bun.
Bunda, simak juga cara tepat menangani anak yang demam di video berikut:
(ank/rdn)