HaiBunda

TRENDING

Karakteristik dan Kelemahan COVID-19, Bunda Perlu Tahu

Siti Hafadzoh   |   HaiBunda

Minggu, 08 Nov 2020 23:11 WIB
Karakteristik dan Kelemahan COVID-19, Bunda Perlu Tahu/ Foto: iStock
Jakarta -

Sejak Maret 2020, kita menghadapi pandemi Corona alias COVID-19. Tapi tahukah, Bunda, seperti apa sebenarnya virus yang menyebabkan pandemi ini?

Mengutip Pedoman Perilaku Penanganan COVID-19 yang dirilis Satgas COVID-19, virus SARS-CoV-2 atau virus Corona menyerang sistem pernapasan, Bunda. Nah, yang perlu diingat adalah virus Corona bisa menginfeksi siapa saja, tanpa terkecuali.

Anak-anak muda juga bisa lho terinfeksi virus Corona. Karena memiliki imunitas yang lebih baik, anak muda yang terinfeksi virus Corona sering kali tidak menunjukkan gejala alias OTG.


Namun, virus Corona bisa menyebabkan kematian, Bunda. Virus ini menjadi silent killer untuk orang-orang di sekitar kita dengan imunitas rendah.

Virus Corona menular dari manusia ke manusia. Terutama penularan dengan orang terdekat.

COVID-19 ditularkan melalui droplet yang keluar dari mulut dan hidung. Ketika bersin, batuk, bahkan bicara, droplet akan keluar dari mulut.

Droplet ini bisa jatuh dan menempel di barang-barang sekitar kita, Bunda. Sehingga, barang-barang juga bisa menjadi sumber penularan virus Corona nih.

Meskipun menyebar dengan cepat, bukan berarti virus Corona tidak punya kelemahan. Sebagai virus, COVID-19 juga punya kelemahan. Ini kelemahannya, Bunda:

- Mati kalau tempat hidupnya dibersihkan dengan sabun.
- Tidak tahan di temperatur tinggi.

Nah, sekarang Bunda sudah tahu kan penjelasan dan kelemahan COVID-19? Jangan lupa selalu #ingatpesanbunda #ingatpesanibu untuk #pakaimasker #jagajarak #jagajarakhindarikerumunan dan #cucitanganpakaisabun sesuai imbauan #satgascovid19.

Simak juga yuk penjelasan kenapa saat pandemi Corona kita wajib cek suhu tubuh, dalam video berikut ini:

(sih/muf)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Istana Inggris Diduga Balas Konten Viral Dance Hamil Meghan Markle, Posting Unggahan Ini

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Humaira Putri Zaskia Sungkar Ultah Pertama, Intip 5 Potret Keseruan Playdatenya

Parenting Nadhifa Fitrina

Mengenal Roche Peserta Coc Season 2 yang Kepintarannya Curi Perhatian, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal

Mom's Life Amira Salsabila

Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS

Kehamilan Dwi Indah Nurcahyani

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Ini 3 Dosa yang Menghapus Pahala sebesar Gunung

Istana Inggris Diduga Balas Konten Viral Dance Hamil Meghan Markle, Posting Unggahan Ini

Humaira Putri Zaskia Sungkar Ultah Pertama, Intip 5 Potret Keseruan Playdatenya

3 Fakta Seru Squid Game Versi Amerika, Benarkah akan Terjadi?

Piyu Padi dan Mantan Istri Kompak Hadiri Kelulusan SMA Sang Putri di Inggris, Ini Potretnya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK