TRENDING
5 Artis Pernah Terlilit Utang, Pinkan Mambo Dikejar Debt Collector
Asri Ediyati | HaiBunda
Jumat, 01 Jan 2021 13:50 WIBBunda pasti setuju hidup ini berputar seperti roda. Tak setiap saat seseorang selalu menjadi sukses. Ada masa-masa kelam dan terpuruk untuk bisa membuat seseorang bangkit. Ini berlaku bagi siapa saja, tak terkecuali artis, Bun.
Artis juga manusia biasa. Selama ini mungkin kita merasa orang-orang yang disebut artis itu kaya raya dan serba berkecukupan. Padahal, kenyataannya tak sepenuhnya benar, Bun. Nama seorang artis bisa saja meredup, jatuh miskin, hingga terlilit utang.
Beberapa artis Indonesia ini pernah terlilit utang. Salah satunya penyanyi Pinkang Mambo yang pernah terlili utang hingga dikejar debt collector. Perjuangannya untuk melunasi utang setidaknya bisa membuat inspirasi bagi kita semua untuk selalu kerja keras dan memberikan yang terbaik.
Siapa saja artis lainnya yang pernah terlilit utang? Berikut daftarnya dirangkum dari berbagai sumber:
1. Pinkan Mambo
Beberapa waktu lalu, di bulan September, penyanyi Pinkan Mambo membagi sedikit kisah pahit dalam hidupnya. Namanya yang meredup di dunia hiburan membuat Pimkan Mambo harus kerja keras demi menyambung hidup.
Eks penyanyi Ratu ini pernah terlilit utang lebih dari Rp100 juta, Bunda. Saking banyaknya utang, ia sampai dikejar oleh debt collector. Ia mengaku, sedari dulu terbiasa mencari uang menjadi penyanyi sehingga tidak tahu cara menghasilkan uang selain dari nyanyi.
Akhirnya, lambat laun, Pinkan Mambo mulai bisa mencicil utangnya dengan berjualan makanan. Ia juga kembali ke layar kaca.
2. Kevin Aprilio
Sebelum sesukses sekarang, Kevil Aprilio pernah berkecimpung di industri Forex dan mengalami kegagalan. Kevin Aprilio bahkan sempat berniat untuk bunuh diri lantaran terlilit utang Rp17 miliar empat tahun lalu.
Sang ayah, Addie MS pun mengaku sempat membantu Kevin Aprilio untuk menuntaskan masalahnya. Namun, uang yang dikeluarkannya dengan sang istri juga enggak bisa banyak menolong.
Kevin Aprilio kemudian mendapat nasihat dari sang ayah bahwa utang bisa dibawa mati. Dari nasihat itu, Kevin Aprilio mulai bangkit lagi. Dia terus didukung oleh orang tuanya bertahun-tahun untuk lepas dari lilitan utang.
Baca selanjutnya di halaman berikut, Bunda.
Simak juga cara menyiapkan dana pendidikan sejak dini:
Artis Pernah Terlilit Utang
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Suami Terlilit Utang Rp700 M, Aktris Vicki Zhao Rela Kerja dengan Gaji Kecil
Suami Terlilit Utang, Vicki Zhao Diisukan Cerai & Kepergok dengan Pria Lain
Pinkan Mambo Pernah Punya Utang Rp100 Juta, Stres hingga Botaki Rambut
Kabar Terbaru Pinkan Mambo, Besarkan 7 Anak & Putuskan Buka Laundry
TERPOPULER
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A
30 Inspirasi Nama Anak Sulung Laki-laki dari Artis Indonesia dan Artinya
Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Video: Karier Melejit di RI, Jirayut Belum Kepikiran Ganti Warga Negara
-
Beautynesia
Ariana Grande Diserang Fans di Premier Wicked: For Good di Singapura, Bukan Korban Pertama
-
Female Daily
Cynthia Erivo Mengundang Penggemar Wicked untuk Menemukan Keajaiban Elphaba’s Retreat!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 14 November: Pisces Kurangi Debat, Aries Jaga Ucapan
-
Mommies Daily
Surat untuk Menantu Perempuanku di Masa Depan