TRENDING
5 Film dan Drama Korea Dibintangi Kim Min Ha, Termasuk Pachinko
Annisa A | HaiBunda
Senin, 04 Apr 2022 05:30 WIBDrama Korea Pachinko menjadi salah satu tayangan terbaru yang disiarkan pada akhir Maret. Diadaptasi dari novel populer, serial ini sukses menyita perhatian penonton.
Serial ini mengusung tema drama yang menyoroti kehidupan orang Korea Selatan di Jepang. Tak hanya menghadirkan aktor Lee Min Ho, Pachinko juga menampilkan aktris pendatang baru Kim Min Ha.
Nama Kim Min Ha di dunia hiburan masih terbilang baru. Ia merupakan aktris muda kelahiran Seoul, 1 September 1995. Saat ini ia masih berusia 26 tahun, Bunda.
Sebelum terjun ke dunia hiburan, ia telah lebih dulu mendalami seni akting. Ia menempuh pendidikan di Hanyang University, Department of Theater and Film.
Kim Min Ha mengawali debutnya pada 2016 silam sebagai cameo di drama Korea Two Girls Season 2. Sepanjang perjalanan kariernya, ia telah memainkan sejumlah film dan drama Korea populer.
Bunda, berikut ini lima film dan drama Korea yang dibintangi oleh Kim Min Ha:
1. Pachinko
Pachinko adalah proyek besar perdana untuk Kim Min Ha setelah enam tahun berkarier di dunia akting. Kali ini ia sukses mendapatkan peran utama, Bunda.
Di drama Korea ini, Kim Min Ha memainkan tokoh Sunja versi remaja. Ia mengalami penjajahan di kota kelahirannya, yaitu Busan pada tahun 1910 silam. Beranjak remaja, ia bertemu dengan seorang makelar bernama Koh Hansu (Lee Min Ho).
Sunja jatuh cinta tanpa mengetahui bahwa Koh Hansu telah memiliki istri, Bunda. Setelah mengetahuinya, ia pun berpindah hati ke pria lain dan bermigrasi ke Osaka, Jepang, untuk membesarkan anaknya.
Di sana, Sunja berjuang keras untuk hidup sebagai wanita Korea yang mengalami diskriminasi dan perundungan. Ia bertahan hidup dengan membuat tempat bermain pachinko, sejenis judi yang biasa dimainkan oleh keluarganya.
Sebelum memainkan peran besar di drama Korea Pachinko, Kim Min Ha juga pernah membintangi drama Korea dengan alur cerita santai bertema sekolahan. Baca di halaman berikutnya, Bunda.
Saksikan juga video tentang aktor Park Solomon yang sedang naik daun:
DRAKOR TENTANG KISAH ANAK SMA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Drama Korea Romantis Terbaru yang Bisa Bunda Tonton di Sepanjang Maret
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Drama Korea Pachinko Dibintangi Lee Min Ho Sabet Penghargaan Bergengsi di Critics Choice Awards
5 Drama Korea Dibintangi Lee Min Ho, Termasuk Pachinko
5 Fakta Pemeran Drama Korea Pachinko Kim Min Ha, Lawan Main Lee Min Ho
5 Fakta Pemain Drama Korea Pachinko Lee Min Ho, Pernah Sial karena Ganti Nama
TERPOPULER
Yulia Rachman Bagikan Momen Haru saat Anak-anaknya Liburan Bareng, Saling Melindungi
7 Hal yang Tidak Akan Dibeli Orang Cerdas Meski Menarik
Momen Haru Steffi Zamora Melahirkan Anak Pertama, Nino Fernandez Setia Mendampingi
Kapan Bayi Prematur Bisa Mulai MPASI? Simak Penjelasannya
9 Warna Cat yang Diprediksi Populer pada 2026 Menurut Pakar
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
PROTERAL Junior, Solusi Nutrisi untuk Si Kecil yang Suka Pilih-pilih Makan
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
7 Film Jepang Terbaru Januari 2026, Terbaik Diprediksi Raih Rating Tinggi
9 Warna Cat yang Diprediksi Populer pada 2026 Menurut Pakar
Yulia Rachman Bagikan Momen Haru saat Anak-anaknya Liburan Bareng, Saling Melindungi
Kapan Bayi Prematur Bisa Mulai MPASI? Simak Penjelasannya
Momen Haru Steffi Zamora Melahirkan Anak Pertama, Nino Fernandez Setia Mendampingi
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Desta dan Natasha Rizky Boyong Anak Liburan Tahun Baru di Korea Selatan
-
Beautynesia
8 Idol K-Pop yang Comeback Januari 2026, Ada Apink hingga EXO!
-
Female Daily
Siap Ketemu Kim Seon Ho dan Go Youn Jung di Jakarta? Catat Informasi Ini!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
6 Seafood yang Bisa Tingkatkan Performa Seks Pria Jika Rutin Dikonsumsi
-
Mommies Daily
Kaleidoskop 2025: 25 Selebriti yang Menikah dan Bercerai di tahun 2025