TRENDING
5 Drama Korea soal Autisme & Kesehatan Mental, Salah Satunya Extraordinary Attorney Woo
Annisa A | HaiBunda
Selasa, 02 Aug 2022 05:00 WIBAutisme kerap dikaitkan dengan gangguan kesehatan mental. Padahal, keduanya merupakan hal yang berbeda, Bunda.
Gangguan kesehatan mental terjadi karena berbagai pemicu yang mengganggu kondisi kesehatan mental seseorang. Kondisi ini berbeda dengan autisme.
Autisme atau autism spectrum disorder (ASD) merupakan gangguan yang menyerang perkembangan saraf. Gangguan ini dapat memengaruhi seseorang dalam berkomunikasi dan berhubungan sosial dengan orang lain.
Seseorang dengan kondisi autisme dan mereka yang mengalami gangguan kesehatan mental perlu mendapatkan penanganan khusus dari ahlinya.
Meski begitu, mereka yang memiliki kondisi autisme dan gangguan kesehatan mental tidak perlu ditakuti. Mereka sama seperti kita, manusia yang berhak menjalani kehidupan masyarakat.
Tak sedikit pula orang autisme dan penderita gangguan kesehatan mental yang justru memberi inspirasi untuk banyak orang.
Beberapa drama Korea juga mengangkat kisah tentang orang dengan spektrum autisme dan penderita gangguan kesehatan mental. Kisahnya dikemas secara menarik hingga sarat akan pesan moral.
Bunda, berikut ini 5 drama Korea bertema autisme dan kesehatan mental:
1. Extraordinary Attorney Woo
Extraordinary Attorney Woo tengah menjadi drama Korea terpopuler saat ini. Mengusung tema hukum, drakor berkisah tentang pengacara autisme yang jenius.
Sejak masih kecil, Woo Young Woo (Park Eun Bin) memiliki ketertarikan yang sangat besar pada bidang hukum. Ia pun berhasil menjadi lulusan universitas hukum terbaik dan bekerja di firma hukum Hanbada.
Dikisahkan sebagai pengacara autisme yang jenius, Woo Young Woo punya kebiasaan unik yang mencuri perhatian penonton. Salah satunya adalah ekolalia, kondisi medis yang umum ditemukan pada anak autisme, ditandai dengan pengulangan suara dan kata yang didengar.
Selain itu, Woo Young Woo juga memiliki kebiasaan hidup teratur. Ia selalu menata setiap beda dengan sangat rapi. Woo Young Woo juga sangat menyukai ikan paus dan punya wawasan yang sangat luas mengenai hewan laut.
Ketika bekerja, Young Woo harus menyelesaikan berbagai macam kasus hukum. Ia juga bertemu dengan rekan kerja dan klien dari berbagai macam karakter.
Mulai dari pegawai litigasi baik hati bernama Joon Ho (Kang Tae Oh), CEO Han Seon Young (Baek Ji Won), pengacara senior Jung Myung Suk (Kang Ki Young), dan dua pengacara yang saling bersaing, Choi Su Yeon (Ha Yoon Kyung) dan Kwon Min Woo (Joo Jong Hyuk).
Bunda, ada juga drama Korea tentang dokter autisme yang jenius. Baca di halaman berikutnya, ya.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Saksikan juga video tentang tips liburan ke lokasi syuting drakor:
TENTANG DOKTER AUTISME
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
10 Drama Korea Park Eun Bin Terbaik dengan Rating Tinggi, Terbaru Castaway Diva
7 Drama Korea dengan Cerita Berbeda Tiap Episodenya, Seru Penuh Teka-teki
5 Fakta Young Woo, Pengacara Autisme Jenius di Drama Korea Extraordinary Attorney Woo
5 Alasan Drama Korea Extraordinary Attorney Woo Wajib Ditonton
TERPOPULER
Potret Ultah ke-7 Xavier Putra Rini Yulianti, Dirayakan bareng Kakek-Nenek Korea
Kenali Tingkatan IQ Normal Anak sesuai Usianya
Ternyata Microbiome Ibu Hamil Bisa Membentuk Masa Depan Bayi, Apa Itu?
5 Potret Kayra Miendra Putri Tora Sudiro Jadi Model Melenggang di Runway JFW
Terpopuler: Potret Rumah Rossa yang Baru Direnovasi
REKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Kayra Miendra Putri Tora Sudiro Jadi Model Melenggang di Runway JFW
Kenali Tingkatan IQ Normal Anak sesuai Usianya
Ternyata Microbiome Ibu Hamil Bisa Membentuk Masa Depan Bayi, Apa Itu?
Potret Ultah ke-7 Xavier Putra Rini Yulianti, Dirayakan bareng Kakek-Nenek Korea
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Choo Young Woo Dapat Tawaran Bintangi Drakor Baru Bareng Kim So Hyun
-
Beautynesia
6 Hal yang Tidak Boleh Kamu Sembunyikan dari Dokter saat Konsultasi, Bisa Membahayakan Diri!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kronologi Miss Meksiko Walkout Usai Dihina Bodoh oleh Direktur Miss Universe
-
Mommies Daily
10 Restoran yang Punya Promo Ulang Tahun, Bisa Makan Gratis!