KEHAMILAN
3 Kisah Haru Bunda Sukses Bayi Tabung, Melahirkan Pertama Kali di Usia 73 Tahun
Annisa A | HaiBunda
Senin, 05 Apr 2021 18:25 WIBBeberapa orang membutuhkan upaya ekstra untuk mendapatkan buah hati. Salah satunya dengan menjalani metode bayi tabung. Meski terbilang mahal, banyak orang rela melakukannya demi memiliki momongan.
Bayi tabung merupakan salah satu metode program kehamilan yang cukup banyak diminati. In-vitro fertilization (IVF) ini dilakukan dengan mempertemukan sperma dan sel telur di luar tubuh manusia.
Meski memiliki tingkat keberhasilan cukup tinggi, tidak semua orang dapat melakukan bayi tabung. Selain membutuhkan biaya mahal, pasangan suami istri juga harus berada dalam kondisi mental dan fisik yang prima demi menjamin keberhasilan.
Para pasutri berikut ini juga telah melakukannya berkali-kali. Bunda, ini dia kisah 3 wanita tangguh yang sukses lakukan program bayi tabung.
1. Melahirkan di Usia 73 Tahun
Berapa lama waktu yang Bunda butuhkan untuk mendapatkan momongan? Bunda satu ini baru mendapatkan rezekinya di usia 73 tahun. Mangayamma Yaramati, wanita asal India Selatan ini punya kisah yang sangat mengharukan.
Mangayamma melahirkan bayi perempuan melalui operasi caesar pada Kamis (5/9/2019). Ia dan suaminya, Andhra Pradesh menjalani program bayi tabung untuk mendapatkan momongan.
Mangayamma dan Andhra sudah menikah sejak 1962 silam. Namun keduanya tak kunjung berhasil mendapatkan buah hati. Mereka akhirnya memutuskan untuk menjalani IVF di tahun 2018.
Mangayamma yang sudah menopause sejak 25 tahun lalu melakukan IVF dengan donor sel telur yang dibuahi oleh sperma suami. Pembuahan langsung berhasil di putaran pertama program bayi tabung.
Keduanya tak mampu menahan tangis bahagia ketika Mangayamma dinyatakan hamil pada Januari 2019. Meski sudah lanjut usia, Mangayamma berhasil melahirkan bayi perempuannya dalam kondisi sehat.
"Operasi berjalan baik. Ibu dan kedua bayinya sehat tanpa ada komplikasi," kata Dr. Sanakkayala Uma Shankar, direktur Ahayla IVF dikutip dari CNN.
Baca kisah haru pasangan lain yang melakukan bayi tabung di halaman selanjutnya.
Simak juga video seputar mitos keberhasilan bayi tabung di bawah ini:
(anm/som)
GAGAL BERKALI-KALI
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Bagaimana Rasanya Hamil Anak Kembar Hasil Bayi Tabung?
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Zaskia Sungkar Jalani Transfer Embrio Bayi Tabung, Irwansyah Mohon Doa
Haru, Perjuangan Pasangan Jalani 15 Kali Bayi Tabung demi Punya Anak
5 Hal yang Harus Dilakukan Setelah Transfer Embrio Bayi Tabung
Berharap Program Bayi Tabung Sukses, Ratu Felisha Terapi Akupunktur
TERPOPULER
Deretan Pasangan Artis Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' Ranggaz di Maroko, Vidi-Sheila hingga Alyssa-Al Ghazali
Momen Ultah ke-6 Yosafat Anak Ahok & Puput Nastiti, Intip Potret Perayaan Sederhananya
9 Kalimat yang Sering Digunakan Orang Introvert, Ternyata Punya Makna Mendalam
Rumah Anggun di Tengah Hutan Prancis, Lihat 5 Potretnya Kini Diselimuti Salju
Dinda Hauw & Rey Mbayang Bocorkan Rencana Promil Anak Ketiga, Ingin Punya Anak Bungsu Perempuan
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Deretan Pasangan Artis Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' Ranggaz di Maroko, Vidi-Sheila hingga Alyssa-Al Ghazali
Momen Ultah ke-6 Yosafat Anak Ahok & Puput Nastiti, Intip Potret Perayaan Sederhananya
9 Kalimat yang Sering Digunakan Orang Introvert, Ternyata Punya Makna Mendalam
7 Dongeng untuk Mengajarkan Anak Cinta dan Kasih Sayang
Dinda Hauw & Rey Mbayang Bocorkan Rencana Promil Anak Ketiga, Ingin Punya Anak Bungsu Perempuan
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ichal Muhammad Akui Pernah Nikah Siri dengan Faby Marcelia, Cerai gegara Ini
-
Beautynesia
Get The Look: Inspirasi Outfit ke Pantai yang Simple nan Cantik ala Marsha Aruan
-
Female Daily
Sedang Hamil Anak Pertamanya, Ternyata Amanda Manopo Ngidam Buah Ini!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
-
Mommies Daily
7 Alasan Peran Ayah Penting sejak Anak Masih di Kandungan, Para Ayah Harus Terapkan!