KEHAMILAN
7 Merek Pembalut Nifas, Baca Ulasan Serta Harganya
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Senin, 31 Oct 2022 07:00 WIBBunda sedang membuat daftar perlengkapan melahirkan untuk dibawa ke rumah sakit? Jangan lupa untuk memasukkan pembalut bersalin atau pembalut nifas di daftar ya.
Pembalut nifas merupakan jenis pembalut yang memiliki bentuk lebih panjang dari pembalut haid. Pembalut nifas didesain khusus untuk menyerap darah nifas atau lochia yang keluar pasca persalinan.
Bahan pembalut nifas umumnya dibuat lebih tebal dan lembut, sehingga Bunda merasa nyaman. Selain itu, pembalut ini juga memiliki perekat dan sayap (wings), sehingga tidak mudah bergeser saat dipakai.
Rekomendasi pembaut nifas beserta harganya
Ada beberapa jenis merek pembalut bersalin atau nifas yang dijual di pasaran. Beberapa di antaranya memiliki desain dan fungsi berbeda, Bunda. Nah, melansir dari berbagai sumber, berikut 7 rekomendasi pembalut nifas berserta detail produk dan harganya:
1. Softex Maternity Pads
Bunda bisa memilih produk merek Softex ini usai melahirkan. Dilansir laman Softex Indonesia, produk pembalut nifas ini termasuk pembalut nifas yang paling panjang di Indonesia lho.
Detail pembalut nifas:
Softex Maternity Pads memiliki panjang 45 cm. Kelebihan produk adalah menyerap dengan cepat dan terbuat dari bahan yang lembut sehingga nyaman untuk kulit Bunda.
Harga pembalut nifas:
Pembalut nifas ini tersedia dalam dua kemasan, yakni isi 10 dan 20. Harga pembalut nifas isi 10 adalah Rp21.000 dan isi 20 sekitar Rp36.500.
2. Natracare Maternity Pads
Mengutip laman Natracare, pembalut nifas ini dibuat dari bahan lembut dengan bantalan ekstra panjang, Bunda. Selain itu, bahan yang digunakan juga bebas plastik, serta tanpa pewangi atau pewarna buatan.
Detail produk:
Pembalut bersalin ini memiliki panjang 42 cm. Desainnya tipis dan bahannya termasuk ramah lingkungan karena dibuat tanpa bahan kimia dan tidak mengandung pemutih klorin, serta bebas dari plastik rayon.
Harga pembalut nifas:
Natracare Maternity Pads dijual di e-commerce resmi brand. Pembalut dijual dengan harga sekitar Rp100.600 untuk isi 10 pembalut nifas.
Rekomendasi pembalut nifas lainnya dapat Bunda baca di halaman berikutnya ya.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga serba-serbi pembalut nifas, dalam video berikut:
(ank/rap)
PEMBALUT BERSALIN DENGAN DAYA SERAP TINGGI
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Vagina Gatal saat Menggunakan Pembalut Nifas, Harus Bagaimana?
Berapa Lama Pembalut Nifas Perlu Diganti dalam Sehari?
Lebih Efektif Pembalut Nifas atau Pembalut Haid Jumbo untuk Bunda Usai Melahirkan?
Pentingnya Memakai Pembalut Nifas setelah Melahirkan
TERPOPULER
Vila Mewah Titi Kamal & Christian Sugiono di Bali, Berkonsep Glamping dengan View Danau hingga Gunung
Kisah Haru Bunda dan Bayi yang Selamat dari Kehamilan Langka Berisiko Tinggi
Kapan Anak Harus Mandiri? Ini Usia Terbaik Memulainya Menurut Pakar
[TRENDING 5 MINGGU] 10 Kebiasaan Tanda Orang yang Pura-pura Bahagia padahal Sebenarnya Menderita
Inspiratif! Perempuan Ini Turun 95 Kg Lewat Diet & Olahraga Sederhana
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
[TRENDING 5 MINGGU] 10 Kebiasaan Tanda Orang yang Pura-pura Bahagia padahal Sebenarnya Menderita
Kisah Haru Bunda dan Bayi yang Selamat dari Kehamilan Langka Berisiko Tinggi
Kapan Anak Harus Mandiri? Ini Usia Terbaik Memulainya Menurut Pakar
Inspiratif! Perempuan Ini Turun 95 Kg Lewat Diet & Olahraga Sederhana
Vila Mewah Titi Kamal & Christian Sugiono di Bali, Berkonsep Glamping dengan View Danau hingga Gunung
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kabar Bahagia, Susan Sameh Umumkan Kelahiran Anak Pertama
-
Beautynesia
9 Rekomendasi Side Job yang Menguntungkan, Bantu Dapatkan Cuan Lebih Banyak di Tahun 2026!
-
Female Daily
Intip Look Boyfriend Material Jaemin NCT yang Ditunjuk Sebagai New Icon Lee Jeans Asia Pacific!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Rahasia Meja Chinese New Year Berkelas, Belajar Langsung dari Florist Profesional
-
Mommies Daily
10 Rekomendasi Ramen Pilihan untuk Keluarga: Dari yang Legendaris sampai yang Baru Buka