MOM'S LIFE
Resep Hotteok, Pancake Korea ala Rumahan
Hilda Irach | HaiBunda
Minggu, 03 Jan 2021 17:32 WIBJakarta - Korea Selatan terkenal akan kuliner yang lezat dan menggugah selera. Tak hanya menu utamanya, jajanan kaki lima juga kerap diburu para wisatawan ketika berkunjung di Negeri Gingseng tersebut.
Nah, Bunda pernah mendengar hotteok? Bagi Bunda pecinta drama Korea, pasti sudah tak asing lagi dengan jenis camilan satu ini.
Hotteok merupakan pancake yang biasa ditemukan pada street food atau jajanan kaki lima di Korea dengan harga terjangkau. Kudapan ini umumnya disajikan ketika hangat, oleh sebab itulah makanan ini menjadi favorit warga lokal, terutama saat musim dingin.
Hotteok sendiri dikenal di Korea pada akhir abad 19. Bila pancake Tiongkok diisi daging, hotteok diisi dengan kacang manis untuk menyesuaikan selera orang Korea lho, Bunda.
Selain hotteok manis, ada juga variasi isian lainnya, Bunda. Seperti sayuran, mie, ubi jalar, bawang, wortel dan masih banyak lagi. Kendati demikian, hotteok manis lebih populer dan diminati oleh orang Korea.
Berbeda dengan pancake pada umumnya, hotteok terbuat dari adonan tepung terigu yang dipadukan dengan ragi yang digoreng hingga crispy. Di dalamnya diisi kombinasi gula merah, kayu manis, madu, dan kacang. Sehingga menciptakan rasa manis berpadu gurih yang legit. Mendengarnya saja sudah membuat perut keroncongan ya, Bunda.
Ada beberapa jenis sajian hotteok menurut cara pemasakannya, yaitu digoreng dan dipanggang. Hotteok goreng biasanya memiliki tekstur luaran yang lebih renyah, sedangkan hotteok panggang memiliki tekstur empuk nan lembut.
Bunda pasti penasaran ya, ingin mencicipi langsung pancake asal Korea Selatan ini. Namun jangan khawatir, meski tak bisa ke Korea Selatan untuk menjajal langsung kulinernya, kini Bunda bisa membuat sendiri kudapan manis ini di rumah.
Cara memasaknya pun terbilang sederhana dan mudah, tak perlu keterampilan khusus dalam pembuatannya. Bunda bisa menghasilkan pancake ala Korea yang lezat untuk camilan sore dan teman minum teh hangat. Kalau Bunda membuatnya dalam jumlah banyak, hotteok juga menarik nih untuk dijadikan ide bisnis.
Nah, berikut ini adalah resep hotteok manis ala Korea yang dikutip dari buku A Korean Cooking Cookbook: Best 90 Home Cooking Korean Recipes. Untuk resep selengkapnya klik BACA HALAMAN BERIKUTNYA ya, Bunda.
Baca Juga : Resep Chicken Wings ala Korea, Bikin Nagih! |
Simak juga resep kue lekker, dalam video di bawah ini:

Resep hotteok, pancake Korea ala rumahan
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Resep Hotteok Kacang Mede ala Chef Steby, Camilan Khas Korea yang Gampang Dibuat
5 Resep Olahan Bayam Sederhana dan Praktis
3 Resep Urap Praktis, Makin Enak Pakai Telur
Resep Ayam Goreng Ala Kaki 5, Lauk Favorit Keluarga
TERPOPULER
Pevita Pearce Liburan Bareng Suami Malaysia Naik Kapal Yatch, Ini Potret Kemesraannya
7 Manfaat Makan Tomat Mentah untuk Wajah, Jarang Disadari Bun
Pemain Timnas Rizky Ridho dan Istri Umrah setelah Nikah, Ini Potret Kebahagiaannya
Ini 3 Dosa yang Menghapus Pahala sebesar Gunung
Istana Inggris Diduga Balas Konten Viral Dance Hamil Meghan Markle, Posting Unggahan Ini
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Cegah Kanker Serviks Tanpa ke Klinik: Kenali Kit Tes di Rumah
Pevita Pearce Liburan Bareng Suami Malaysia Naik Kapal Yatch, Ini Potret Kemesraannya
7 Manfaat Makan Tomat Mentah untuk Wajah, Jarang Disadari Bun
5 Potret Ryu Kyung Soo, Pemeran Han Se Jin Pria Green Flag di Drakor Our Unwritten Seoul
Terpopuler: Potret Wendi Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Sosok Fatimah Az Zahra Istri Ketiga Ustaz Abdul Somad yang Baru Melahirkan
-
Beautynesia
10 Pesta Pernikahan Artis Indonesia Termahal, Ada yang Capai Puluhan Miliar!
-
Female Daily
Jourdy Pranata, Nurra Datau, dan Maizura Main Tebak Harga. Siapa yang Paling Jago?
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Gaya Geng Cendol Kumpul Lagi, Pesona Nagita Slavina-Olla Ramlan Banjir Pujian
-
Mommies Daily
10 Tayangan Terbaru Juli 2025: Dari Film Bioskop hingga Drama Korea