HaiBunda

MOM'S LIFE

Sebutir Telur Bisa Diolah Jadi 5 Jenis Sajian Ini lho Bun

Mutiara Putri   |   HaiBunda

Minggu, 18 Jul 2021 19:03 WIB
Soft Boiled Egg/Foto: Getty Images/iStockphoto/tarfullhd
Jakarta -

Saat tanggal tua, Bunda mungkin akan mulai mengurangi daftar belanjaan yang harus dibeli, ya. Tenang, Bunda. Selama ada telur, Bunda tetap bisa membuat hidangan yang lezat, lho.

Telur adalah salah satu bahan makanan yang paling mudah diolah ya, Bunda. Hanya dengan telur, Bunda bisa membuatnya jadi berbagai macam hidangan yang lezat.

Tak seperti yang dibayangkan, beberapa hidangan berbahan dasar telur ternyata enggak mudah dimasak lho, Bunda. Bunda perlu memasaknya dengan teknik dan cara-cara tertentu.


Jika hanya dikocok atau telur mata sapi, sepertinya si Kecil dan Ayah sudah mulai bosan ya, Bunda. Padahal ada banyak hidangan yang bisa Bunda buat untuk mereka, lho.

Jangan khawatir dan bingung, Bunda. Berikut HaiBunda rangkumkan dari The Spruce Eats, 5 jenis olahan telur dan cara mudah memasaknya. Di jamin si Kecil dan Ayah akan ketagihan.

1. Hard Boiled

Selain digoreng, Bunda juga bisa lho mengolah telur dengan cara direbus. Telur yang diolah dengan cara direbus justru dinilai lebih sehat karena membuatnya tidak membutuhkan minyak, Bunda.

Cara membuatnya juga terbilang mudah nih, Bunda. Bunda bisa masak telur dalam air mendidih dengan cangkang yang masih utuh. Kemudian, Bunda bisa tunggu sampai bagian putih dan kuningnya benar-benar matang.

2. Soft Boiled

Selain hard boiled egg, ada varian lain dari telur rebus nih, Bunda. Salah satunya adalah soft boiled egg. Mirip dengan hard boiled egg, telur ini juga dimasak dalam air yang mendidih, Bunda.

Masak telur yang masih dengan cangkang utuh pada air mendidih, Bunda. Kemudian, rebus telur hanya sampai putihnya matang ya, Bunda. Jadi, biarkan kuningnya masih dalam keadaan cair atau encer.

Jika Bunda ingin melihat olahan telur yang lainnya, klik baca halaman berikutnya yuk, Bunda.

Bunda, simak juga video resep ayam cabai hijau berikut ini:



(mua/pri)
SUNNY SIDE UP HINGGA OMELET

SUNNY SIDE UP HINGGA OMELET

Halaman Selanjutnya

Simak video di bawah ini, Bun:

Resep Chia Pudding, Cocok untuk Camilan dan Sarapan Ibu Hamil

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Cerita Fitrop Alami Keajaiban saat Umrah, Tangan Anak Tiba-tiba Digandeng Menuju Saf Pertama Raudhah

Mom's Life Amira Salsabila

Terpopuler: Potret Eks Penyanyi Cilik Maissy yang Kini Jadi Dokter

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Benarkah Sering Liburan Bikin Cepat Hamil? Ini Fakta Soal Conceptionmoon

Kehamilan Annisa Karnesyia

Pipi Bayi Terkena ASI, Ini 7 Cara Menghilangkannya secara Alami

Menyusui Indah Ramadhani

Viral Bronze Makeup ala Jennifer Coppen 'Mamanya Kamari', Ini Step by Step-nya

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

5 Tanda Orang Tua Belum Matang Secara Emosional, Bukan Soal Usia

Pipi Bayi Terkena ASI, Ini 7 Cara Menghilangkannya secara Alami

Benarkah Sering Liburan Bikin Cepat Hamil? Ini Fakta Soal Conceptionmoon

Cerita Fitrop Alami Keajaiban saat Umrah, Tangan Anak Tiba-tiba Digandeng Menuju Saf Pertama Raudhah

Viral Bronze Makeup ala Jennifer Coppen 'Mamanya Kamari', Ini Step by Step-nya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK