MOM'S LIFE
Bunda Perlu Tahu, Ini 3 Fakta Penting Tentang Pendaftaran CPNS 2021
Mutiara Putri | HaiBunda
Minggu, 04 Apr 2021 19:51 WIBProses seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2021 akan segera dimulai, Bunda. Rencananya, pendaftaran CPNS akan dibuka pada Mei hingga Juni 2021 mendatang.
Seleksi abdi negara tahun ini dibagi menjadi 3 kategori, Bunda. Yakni kedinasan, pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) guru, serta CPNS dan PPPK non guru.
Pelaksanaan CPNS tahun ini akan berbeda dari tahun sebelumnya, Bunda. Tahun ini, seluruh pihak diwajibkan untuk menerapkan protokol kesehatan yang sudah ditentukan.
Sebelum Bunda mendaftarkan diri sebagai CPNS, ada beberapa hal yang perlu Bunda ketahui, nih.
1. Formasi yang dibuka
Formasi CPNS 2021 rencananya akan resmi diumumkan oleh Tim Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) secara resmi paling lambat pada akhir Maret lalu, Bunda. Hal ini juga diungkapkan oleh Menteri PAN-RB, Tjahjo Kumolo.
"Kami merencanakan dengan BKN nanti mudah-mudahan akhir Maret ini kita putuskan, berapa sebenarnya formasi yang dibutuhkan, jadi ini tawar-menawar masih banyak, baik daerah beberapa Kementerian/Lembaga (K/L) instansi, tapi Alhamdulillah ini akan mencapai," ujar Tjahjo Kumolo.
Ia juga mengungkapkan bahwa kebutuhan ASN tahun 2021 adalah sebanyak 1.275.387 orang, Bunda. Rincinya, dari total tersebut sebanyak 83.669 di antaranya untuk memenuhi kebutuhan pemerintah pusat.
Lalu, sebanyak 1.191.718 lainnya untuk memenuhi kebutuhan pemerintah daerah, paling banyak ditempatkan sebagai guru PPPK sebanyak 1.022.616, PPPK non guru sebanyak 70.008, CPNS 119.094.
Kira-kira apa informasi wajib yang perlu Bunda ketahui lainnya?
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
(mua/mua)Simak video di bawah ini, Bun:
Wah! Pekerja Honorer Bakal Dapat Dana Pensiun, Bun
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Jokowi Akan bakal Hapus Tenaga Honorer Tahun Depan, Ini Keuntungan untuk Pegawai
Pendaftaran CPNS 2022 Kembali Dibuka, Simak Penjelasannya Bun
Pendaftaran CPNS Dibuka Awal Mei, Begini Jumlah & Formasinya Bun
Bunda Tertarik jadi PNS? Yuk, Intip Gajinya
TERPOPULER
Potret Angie Virgin Antar Sang Putri Kuliah di University of Oxford Inggris
Curhat Kimmy Jayanti Jalani Momen Pasca Melahirkan, Beruntung Miliki 2 Sosok Spesial Ini
200 Nama Bayi Laki-Laki Generasi Beta yang Modern Penuh Makna, Bagus untuk Anak Kelahiran2025-2039
9 Cara Membersihkan Paru-paru secara Alami dan Mudah
20 Soal Cerita Bilangan Bulat Lengkap dengan Pembahasan dan Kunci Jawabannya
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Balsem Bayi yang Aman dan Nyaman untuk Kulit Si Kecil
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Lotion Anti Nyamuk untuk Bayi yang Aman untuk Kulit
Asri EdiyatiREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Pensil Alis Warna Coklat Muda yang Bisa Jadi Pilihan Bunda
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Mengulik Perbedaan Film Rangga dan Cinta 2025 Rebirth AADC dan Ada Apa dengan Cinta?
200 Nama Bayi Laki-Laki Generasi Beta yang Modern Penuh Makna, Bagus untuk Anak Kelahiran2025-2039
Curhat Kimmy Jayanti Jalani Momen Pasca Melahirkan, Beruntung Miliki 2 Sosok Spesial Ini
20 Soal Cerita Bilangan Bulat Lengkap dengan Pembahasan dan Kunci Jawabannya
Potret Angie Virgin Antar Sang Putri Kuliah di University of Oxford Inggris
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Buka Suara Isu Selingkuh Jule, Momen Na Daehoon Jaga 3 Anak Disorot
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Harpa, Perempuan, atau Bunga yang Pertama Kamu Lihat? Ini Artinya!
-
Female Daily
Valentino Umumkan Dakota Johnson sebagai Global Brand Ambassador!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Idol KPop Ngaku Diperlakukan Rasis di Maskapai Amerika, Ini Kata Saksi Mata
-
Mommies Daily
Mau Ikut Cek Kesehatan Gratis Anak Sekolah? Ini Cara Daftar yang Mudah!