MOM'S LIFE
Tips Membersihkan Rumah Setelah Lebaran, Penting Bun!
Melly Febrida | HaiBunda
Jumat, 14 May 2021 10:20 WIBMeski masih dalam kondisi pandemi dan kunjungan kerabat sangat terbatas saat Lebaran, bukan berarti rumah takkan berantakan, kan, Bunda? Bahkan meski hanya denan keluarga inti, kemeriahan Lebaran pun akan cukup mengotori rumah.
Semuanya itu menyisakan cucian piring yang menggunung, hingga lantai dapur yang lengket atau berminyak. Namun, membersihkan dapur saja tidak cukup pasca Idul Fitri. Masih ada ruangan lain yang membutuhkan perhatian Bunda.
Untuk membantu misi kebersihan di waktu perayaan Idul Fitri, pastikan juga peralatan tempur untuk pembersih tersedia. Namun, setiap kali menggunakan produk pembersih apa pun itu, ingatlah untuk membaca label dan menguji produk apa pun di area kecil terlebih dahulu.
Dikutip BProperty, bersih-bersih pasca Idul Fitri ini menjadi langkah penting untuk mengembalikan hidup ke jalur yang benar setelah beberapa hari yang sibuk. Nah, setelah waktu agak luang, baiknya Bunda mulai merapikan rumah.
Apabila Bunda rutin membersihkan rumah dengan teratur, itu akan sangat memudahkan Bunda beralih kembali ke rutinitas pembersihan normal saat Idul Fitri berakhir.
Berikut tips membersihkan rumah setelah kesibukan Idul Fitri seperti dilansir Cleanipedia.
1. Bersihkan alat masak dan alat makan
Cuci, keringkan, dan simpan lagi semua peralatan makan maupun peralatan memasak. Bongkar semua dekorasi dan rangkaian lampu dan bersihkan dengan hati-hati sebelum menyimpannya untuk perayaan berikutnya.
Jangan lupa cek makanan yang tersisa untuk lihat apakah ada kemungkinan bisa diolah kembali atau tidak. Jika tidak, segera buang dan bersihkan wadahnya, Bunda.
2. Bersihkan kulkas
Setelah sebelumnya kulkas penuh dengan bahan-bahan masakan, jangan lupa untuk membersihkannya supaya tidak bau. Jika ada sisa makanan Lebaran yang disimpan di kulkas, pastikan Bunda menggunakan wadah tertutup agar aromanya tidak merebak.
Usahakan jangan terlalu membebani lemari es dengan meletakkan semuanya di dalam kulkas, Bunda.

RUANG TAMU DAN KAMAR TIDUR TAK BOLEH KETINGGALAN
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Makna Memaafkan dengan Hati yang Fitri
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
6 Menu Lebaran Khas Negara Lain Jika Bosan Makan Opor, Yuk Dicoba
Tradisi Lebaran Unik di 5 Negara
Tahan, Bun! Terlalu Banyak Makan Opor dan Rendang Bisa Akibatkan Hal Ini
8 Tips Beberes Rumah Sebelum Hari Lebaran Tiba
TERPOPULER
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Sosok Anak Sandiaga Uno yang Kuliah di Luar Negeri, Ternyata Dilarang Ikut LPDP
-
Beautynesia
YSL Beauty Ajak B-Nation Rayakan Tren Plumpy Healthy Lips di YSL Podium Loveshine Gloss 2025
-
Female Daily
Mulai Menjamur, Body Mist Diprediksikan Bakal Jadi Tren di Tahun 2025!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Heboh Squid Game Versi Amerika, Ini Tanggapan Kreatornya Soal Spin-Off
-
Mommies Daily
Cara Efektif Menegur Anak dalam 1 Menit ala dr. Aisah Dahlan, Orangtua Harus Coba