MOM'S LIFE
4 Pilihan Jamu untuk Bantu Tingkatkan Imunitas Tubuh, Bunda Mau Coba?
Mutiara Putri | HaiBunda
Senin, 12 Jul 2021 19:55 WIBSelama masa pandemi menjaga kesehatan adalah hal yang paling utama, Bunda. Ada berbagai cara Bunda menjaga kesehatan, lho. Mulai dari berolahraga, tidur yang cukup, hingga meminum jamu tradisional.
Jamu merupakan minuman herbal yang dipercaya bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit, Bunda. Tak hanya itu, jamu juga bisa meningkatkan imunitas tubuh serta membentengi tubuh dari berbagai penyakit.
Ada beberapa pilihan jamu tradisional yang bisa Bunda coba untuk meningkatkan sistem imun tubuh, nih. Simak rekomendasinya yuk, Bunda.
1. Beras kencur
Salah satu rempah yang biasa digunakan sebagai bahan membuat jamu adalah kencur, Bunda. Racikan kencur, gula Jawa, dicampur dengan beras akan menghasilkan perpaduan rasa yang luar biasa.
Selain bisa meningkatkan sistem imunitas tubuh, beras kencur bisa digunakan untuk meningkatkan nafsu makan, lho. Kalau nafsu makan baik, tentu tubuh akan lebih kuat dan tahan terhadap paparan penyakit, ya.
2. Kunyit asam
Campuran antara kunyit dan asam memiliki berbagai macam khasiat, Bunda. Salah satunya sebagai dijadikan penawar racun, kunyit asam juga bisa digunakan untuk penetralisir tubuh dan membuang racun melalui urine dan keringat.
Manfaat lain dari kunyit asam adalah untuk mengatasi pegal-pegal setelah kerja berat dan kelelahan, Bunda. Kunyit asam juga mengandung vitamin C yang tinggi sehingga bisa membuat kuit Bunda jadi lebih cerah dan sehat.
Kira-kira jamu tradisional apa lagi yang bisa Bunda konsumsi untuk tingkatkan sistem imunitas tubuh, ya?
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
(mua/mua)Simak video di bawah ini, Bun:
Bikin Jamu Beras Kencur Sendiri Yuk, Gampang Kok Bun!
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
BPOM Tarik 3 Produk Jamu 'Oplosan', Catat Daftarnya Bun
Jarang Disadari, Ini 3 Manfaat Susu untuk Jaga Sistem Imunitas Tubuh
Adakah Manfaat Mengonsumsi Vitamin C Dosis Tinggi? Ini Penjelasannya Bun
7 Rekomendasi Minuman untuk Tingkatkan Imunitas Tubuh Bunda
TERPOPULER
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Penilaian Elma Theana Soal Sikap Artis Muda Zaman Sekarang
-
Beautynesia
7 Alasan Kamu Harus Nonton Frankenstein (2025), Sudah Tayang di Netflix!
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 14 November: Sagitarius Banyak Tekanan, Libra Jangan Menyerah
-
Mommies Daily
Surat untuk Menantu Perempuanku di Masa Depan