
moms-life
WNI Kerja di Pabrik Swedia Digaji Rp46 Juta, Ini Sisi Lain yang Perlu Diperhatikan
HaiBunda
Sabtu, 08 Apr 2023 15:37 WIB

Mita rupanya sering dibantu oleh suami bule ketika bekerja ketika mendapat kesulitan dalam membaca petunjuk yang menggunakan Bahasa Swedia.
"Sebenarnya kita harus bisa Bahasa Swedia, tapi karena suamiku sudah kerja lama di sana apalagi dia team leader. Jadi aku bisa dibantu di sana, aku juga lumayan bisa Bahasa Inggris," ungkapnya.
"Bahasa Swedia itu lebih susah dari Bahasa Inggris. Tapi aku sudah lama di sini jadi lumayan bisa lidahnya mengucapkan Bahasa Swedia."
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain gaji besar dan bisa bekerja bersama suaminya, Mita juga bersyukur dengan para rekan kerja yang memiliki solidaritas tinggi.
Mereka memiliki perayaan spesial untuk setiap orang yang berulangtahun. Rekan-rekan kerjanya mengumpulkan uang untuk memberikan sejumlah hadiah yang mengesankan seperti voucher hotel.
(aci/fia)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Mom's Life
Cerita Wanita RI Ikhlas Dilabeli Madam & Babu Usai Dinikahi Bule Finlandia, Kenapa?

Mom's Life
Cerita WNI Nikahi Warga Asing, Sering Dikira Pembantu Anak & Suami Bule

Mom's Life
Top Sepekan: Tulisan WA Makin Seru-Kisah Wanita Batak Ceraikan Bule karena Keluarga Dihina

Mom's Life
Bule Jerman Nikahi Mantan OB Belikan Rumah, Mertua Terharu Sampai Nangis

Mom's Life
Dear Bunda, Nanda Gita Jawab soal Nyinyiran Nafkah Suami di Belanda Nih


7 Foto