MOM'S LIFE
6 Tips Dekorasi Dapur di Rumah Menurut Feng Shui agar Sukses Berkarier
Arina Yulistara | HaiBunda
Rabu, 10 Nov 2021 03:00 WIBIlmu feng shui memang sering digunakan untuk mendekorasi rumah. Salah satunya dimanfaatkan untuk mendekorasi dapur rumah minimalis Bunda.
Dapur menjadi salah satu ruangan paling penting dalam rumah menurut feng shui. Dapur merupakan area di mana Bunda bisa memelihara diri sendiri dan seringkali menjadi tempat berkumpul keluarga serta teman-teman.
Sebagian besar tips feng shui yang berhubungan dengan dapur akan mempengaruhi kehidupan karier Bunda. Bahkan dipercaya bisa meningkatkan kesuksesan dalam berkarier.
Berikut tips dekorasi dapur menurut feng shui yang bisa meningkatkan peluang sukses dalam berkarier seperti dilansir dari The Spruce. Mungkin bisa dicoba, Bunda.
1. Posisi kompor
Mengapa penting memperhatikan posisi kompor? Dalam feng shui, kompor mewakili sumber daya, karier, dan bagaimana Bunda memelihara diri sendiri untuk mencapai kesuksesan di dunia.
Untuk itu, posisi kompor penting karena bisa mempengaruhi peluang dalam menggapai sukses. Posisi terbaik meletakkan kompor menurut feng shui ketika Bunda bisa melihat pintu saat sedang memasak.
Posisi tersebut akan membuat Bunda lebih bisa mengendalikan hidup dan karier. Bunda dapat melihat orang, energi, atau peluang apa pun yang mungkin menghampiri.
Seringkali tidak mungkin mengubah posisi kompor Bunda sekarang yang membelakangi pintu saat memasak. Jika demikian, tambahkan saja cermin pada area depan kompor yang memungkinkan Bunda melihat pintu di bagian belakang.
2. Banyak tungku kompor
Dalam feng shui, lebih banyak tungku kompor bisa memperluas peluang dan sumber kekayaan. Pada gilirannya berarti lebih banyak kemakmuran serta kesuksesan dalam karier.
Untuk meningkatkan peluang kekayaan maka perbanyak tungku kompor. Kalau Bunda tidak punya kompor baru maka bisa menambahkan cermin yang memantulkan tungku kompor sebagai refleksi.
3. Tidak fokus pada satu tungku kompor
Kompor mewakili kekayaan dan sumber daya. Sebagian besar dari Bunda mungkin sering menggunakan hanya satu tungku kompor saat memasak.
Disarankan menggunakan tungku berbeda setiap hari untuk mendorong Bunda agar bisa lebih banyak dapat peluang baru dalam berkarier. Ini tentu akan menambah sumber daya kekayaan baru.
Penting juga menggunakan kompor setiap hari di dapur rumah Bunda. Kalau tidak memasak, rebus saja air setiap hari maka akan membantu mengaktifkan kekayaan dan karier Bunda.
Ada pula warna terbaik dan hingga cara pembersihan dapur menurut feng shui yang bisa mempengaruhi kesuksesan. Simak di halaman selanjutnya.
Simak juga video rumah mewah Zaskia Gotik berikut ini:
(fir/fir)
BERSIHKAN DENGAN AIR GARAM HINGGA WARNA TERBAIK
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Mau Mengecat Tembok Rumah? Simak 7 Rekomendasi Warna Cat Populer di 2021
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tips Miliki Rumah Asri dan Nyaman Meski Lahan Kecil
7 Tips Menata Rumah Minimalis Tetap Rapi dan Nyaman
5 Tips Menata Rumah Minimalis agar Ruangan Jadi Multifungsi
5 Hal Penting Seputar Rumah Minimalis, Pasangan Milenial Wajib Tahu
TERPOPULER
Ciri-ciri Orang yang Membosankan, Sering Ucapkan 11 Kalimat Ini Menurut Psikolog
Cairan Pra Ejakulasi: Fakta, Risiko Kehamilan, Tips Perlindungan Aman & Bedanya dengan Sperma
Potret Samuel Zylgwyn dan Franda Temani Kedua Putri Bermain Salju untuk Pertama Kalinya
Intip 5 Potret Rumah Artis yang Instagramable & Estetik, Hunian Sabai Morscheck Curi Perhatian
Jangan Langsung Nyalakan Lampu Saat Masuk Kamar Hotel, Ini Alasannya
REKOMENDASI PRODUK
9 Sepatu Karet Perempuan Waterproof yang Nyaman saat Hujan, Cocok untuk Kerja
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Underpad Bayi untuk Perlindungan Maksimal, Pilih yang Aman dan Bagus Bun!
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahTERBARU DARI HAIBUNDA
Potret Samuel Zylgwyn dan Franda Temani Kedua Putri Bermain Salju untuk Pertama Kalinya
Cairan Pra Ejakulasi: Fakta, Risiko Kehamilan, Tips Perlindungan Aman & Bedanya dengan Sperma
Tidur yang Berkualitas akan Pengaruhi Kesehatan Mental Anak
Ciri-ciri Orang yang Membosankan, Sering Ucapkan 11 Kalimat Ini Menurut Psikolog
Intip 5 Potret Rumah Artis yang Instagramable & Estetik, Hunian Sabai Morscheck Curi Perhatian
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Gym di Rumah Vs Gym Komersial, Mana yang Lebih Baik?
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Dilihat Ungkap Kelebihanmu yang Menarik Perhatian Orang Lain
-
Female Daily
BliBliStyle Outlet: Destinasi Baru untuk Gaya Aktif dari Brand Favorit Pasti ORI!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Masih 14 Tahun, Harper Beckham Tenteng Tas Chanel Rp 70 Juta
-
Mommies Daily
Membagi Cinta ke Dua Anak, Ternyata Tidak Semudah yang Saya Kira