MOM'S LIFE
Waktu Terbaik Berhubungan Seks di Bulan Ramadan, Biar Sempat Mandi Wajib Bun
Kinan | HaiBunda
Kamis, 24 Mar 2022 21:45 WIBSalah satu hal yang perlu diperhatikan di bulan Ramadan untuk menjaga keintiman pasutri yakni memilih waktu terbaik berhubungan seks. Jangan sampai mengganggu puasa yang tengah dijalankan.
Bahkan tak hanya memilih waktu untuk hubungan seks, Bunda juga perlu mengatur kapan mandi wajib alias mandi junubnya.
Malam hari hingga menjelang pagi menjadi waktu yang dianggap terbaik untuk melakukan hubungan seks. Alasannya, di waktu ini sudah berbuka puasa alias sudah melaksanakan kewajiban secara agama.
Selain itu, setelah berbuka puasa diharapkan Ayah dan Bunda sudah makan sehingga asupan energi kembali naik.
Sebab seperti diketahui, berhubungan intim dalam kondisi lapar dapat mengganggu fokus dan mengurangi sensasinya ya, Bunda.
Menurut pakar filsafat Universitas Gadjah Mada, Prof Dr Damardjati Supadjar, gairah seks akan cenderung meningkat saat berpuasa di bulan Ramadan.
Peningkatan gairah seks saat puasa disebabkan sel-sel darah di dalam tubuh tidak mendapat banyak nutrisi, sehingga lebih banyak darah yang mengalir ke area genital.
“Bila darah tidak mencerna makanan, darah menjadi 'lepas tugas' dan mengalir lebih banyak ke area organ intim," ujar Prof Damardjati.
Waktu terbaik untuk mandi wajib di bulan Ramadan
Pemilihan waktu terbaik untuk mandi wajib bergantung pada kapan hubungan intim dilakukan, akan lebih baik jika langsung mandi wajib sesudahnya.
Misalnya hubungan seks dilakukan pada malam hari, maka mandi wajib dapat dilakukan sebelum waktu sahur tiba.
Dengan begitu, nantinya Bunda bisa sahur dengan lebih tenang dan langsung salat Subuh sesudahnya. Jika mandi wajib ditunda, dikhawatirkan Bunda justru tertidur sampai lewat waktu sahur dan imsak.
Tips hubungan seks setelah berbuka puasa
Agar hubungan seks setelah berbuka puasa dapat dilakukan dengan lebih nyaman, ada beberapa tips yang bisa Bunda terapkan:
Atur durasi
Supaya aktivitas keesokan harinya tetap bisa dilakukan dengan berenergi, pastikan Bunda memilih waktu untuk berhubungan seks tidak terlalu malam.
Jika memungkinkan, lakukan seks kilat saja alias tidak terlalu lama agar jam tidur tetap dapat terpenuhi.
Intip tips lain di halaman selanjutnya yuk, Bunda!
Kenapa suami sering langsung tertidur usai bercinta dengan Bunda? Cek video ini untuk penjelasannya Bun:
HUKUM BERHUBUNGAN SEKS DI SIANG HARI
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Pilihan Obat Tradisional untuk Meningkatkan Libido Wanita, Mau Coba Bun?
Ini Manfaat Berdoa Sebelum Bercinta Bunda
5 Tips Membuat Durasi Bercinta Lebih Lama Untuk Capai Orgasme Bersama
Kehidupan Seks Terasa Hambar? 5 Tips Ini Bisa Membantu
TERPOPULER
Dewi Lestari Jalani Long Fasting 72 Jam untuk Bersihkan Tubuh hingga Turunkan Berat Badan
Tanda Melahirkan Pembukaan 1, Cara Mempercepat, dan Tips Menghadapinya
Bahaya Diet Ekstrem Artis Korea, Seunghee Alami Lemah dan Pusing
Tes Pendengaran Bisa Deteksi Autisme pada Bayi, Ini Kata Dokter
312 Nama Bayi Perempuan Bahasa Sansekerta Penuh Makna Baik, Termasuk Cerdas
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
70 Persen Gen Z Sering Minta Bantuan Orang Tua untuk Cari Kerja, Ini Alasannya
Bersanding dengan Julia Roberts, Lisa BLACKPINK Cetak Rekor di Golden Globe Awards 2026
Tanda Melahirkan Pembukaan 1, Cara Mempercepat, dan Tips Menghadapinya
Tes Pendengaran Bisa Deteksi Autisme pada Bayi, Ini Kata Dokter
Bahaya Diet Ekstrem Artis Korea, Seunghee Alami Lemah dan Pusing
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Profil Gisellma Firmansyah, Aktris yang Diisukan Dekat dengan Rony Parulian
-
Beautynesia
Ingin Kurangi Lemak Perut? Coba Konsumsi 5 Minuman Ini
-
Female Daily
Rasanya Lezat, Ini 5 Coffee Shop di Makkah dan Madinah yang Patut Dikunjungi saat Umroh!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 11 Januari: Cancer Kurang Bergairah, Leo Lebih Perhatian
-
Mommies Daily
Apa Itu Childfree? Bukan Anti Anak, tapi Pilihan Hidup