HaiBunda

MOM'S LIFE

Dear Bunda, Berikut Daftar Harga Minyak Goreng di Indomaret & Alfamart Hari Ini

Annisa Afani   |   HaiBunda

Selasa, 12 Apr 2022 16:25 WIB
Ilustrasi minyak goreng/Foto: Getty Images/iStockphoto/sergeyryzhov
Jakarta -

Hingga hari ini, harga minyak goreng kemasan masih terpantau cukup tinggi ya, Bunda. Misalnya saja di beberapa di beberapa minimarket seperti Alfamart dan Indomaret, harga bahan pokok ini ternyata tidak banyak mengalami perubahan.

Hal ini terjadi setelah ketentuan Harga Eceran Tertinggi (HET) ini sudah dicabut, maka harga minyak goreng kemasan kini mengikuti harga pasar. Minyak goreng yang masih diatur HET hanyalah minyak goreng curah yang dipatok Rp14.000 per liter.

Selain itu, setiap penjual juga bisa menaikkan sedikit harga minyak goreng agar mendapatkan keuntungan. Maka dari itu, tidak mengherankan bila harga minyak goreng seperti Torpical, Bimoli hingga Sania berbeda di sejumlah ritel saat ini berbeda-beda.


Contohnya saja harga minyak goreng di ritel-ritel seperti Alfamart dan Indomaret. Setiap ritel memberikan harga minyak goreng yang berbeda-beda, tergantung dari merek hingga ukuran kemasan.

Meski demikian, dibandingkan dengan pekan kemarin, harga komoditas yang satu ini tidak mengalami banyak perubahan.

Melansir dari situs klikIndomaret dan aplikasi Alfagift, berikut daftar harga minyak goreng di toko-toko ritel seperti Alfamart dan Indomaret per Selasa (12/4/2022) yang Bubun rangkum dari detikcom:

Daftar Harga Minyak Goreng Alfamart

- Minyak goreng Tropical 2 liter Rp50.700
- Minyak goreng Filma 2 liter Rp51.700
- Minyak goreng Sania 2 liter Rp49.400
- Minyak goreng Bimoli 2 liter Rp50.200
- Minyak goreng Fortune 2 liter Rp49.200
- Minyak goreng SunCo 2 liter Rp52.500
- Minyak goreng Alfamart 2 liter Rp44.900

Daftar Harga Minyak Goreng Indomaret
- Minyak goreng Tropical 2 liter Rp50.700
- Minyak goreng Sania 2 liter Rp48.900
- Minyak goreng Fortune 2 liter Rp48.700
- Minyak goreng Sovia 2 liter Rp48.500
- Minyak goreng Bimoli 2 liter Rp47.300
- Minyak goreng Rose Brand 2 liter Rp48.700
- Minyak goreng Indomaret 2 liter Rp47.000

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI. 



(AFN/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba

Mom's Life Annisa Karnesyia

Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen

Kehamilan Annisa Karnesyia

Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita

Mom's Life Amira Salsabila

Psikolog Ungkap Anak yang Telat Diberi HP Cenderung Lebih Bahagia Saat Dewasa

Parenting Nadhifa Fitrina

3 Resep Sarapan Anti-inflamasi yang Bisa Mengurangi Peradangan, Cuma 10 Menit!

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun

7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak

5 Fakta Menarik tentang Sekuel KPop Demon Hunters 2029

3 Resep Sarapan Anti-inflamasi yang Bisa Mengurangi Peradangan, Cuma 10 Menit!

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK