HaiBunda

MOM'S LIFE

5 Negara dengan Kasus Bullying di Sekolah Paling Banyak di Dunia, Hiii Seram!

Amira Salsabila   |   HaiBunda

Selasa, 04 Jul 2023 14:57 WIB
5 Negara Di Dunia yang Punya Kasus Bullying di Sekolah Paling Banyak/Foto: Getty Images/iStockphoto/shironosov
Jakarta -

Tahukah Bunda? Ada beberapa negara yang tercatat memiliki kasus bullying terbanyak di dunia. Bullying paling sering terjadi pada anak-anak usia remaja dan anak-anak. Tidak hanya terjadi secara langsung, bullying juga telah meluas ke dunia online.

Melansir dari laman Verrywell Health, Bullying adalah setiap perilaku yang tidak diinginkan atau agresif dari seseorang yang dengan sengaja mencoba untuk mengejek, menyakiti, atau memiliki kekuasaan.

Bullying bisa terjadi secara langsung dan secara online. Cyberbullying melibatkan intimidasi atau melecehkan seseorang secara online atau melalui media sosial. Pelecehan ini dapat terjadi di telepon, ponsel, atau pesan.


Lalu, negara mana saja yang tercatat menjadi negara yang memiliki kasus bullying terbanyak di dunia? Dirangkum dari berbagai sumber, berikut adalah beberapa negara yang dianggap memiliki kasus bullying terbanyak di dunia.

5 Negara di dunia yang paling banyak punya kasus bullying di sekolah

Berikut adalah beberapa negara dengan kasus bullying terbanyak di dunia.

1. Austria

Austria melaporkan jumlah kasus intimidasi tertinggi secara global. 1 dari setiap 5 siswa di negara tersebut mengalami bullying. Tidak seperti negara-negara lain, anak-anak perempuan di Austria memiliki presentase yang lebih tinggi sebagai korban bullying, lho, Bunda.

Korban sering diejek tanpa henti atau dikucilkan dari lingkungan sosialnya.

2. Estonia

Negara Estonia termasuk dengan negara yang memiliki paling banyak kasus bullying di sekolah. Negara yang satu ini melaporkan jumlah kasus intimidasi tertinggi kedua setelah Austria.

Diketahui, Bullying seringkali terjadi di sekolah-sekolah di Estonia, ini terjadi terutama pada anak-anak yang berusia 11 tahun. Korban mengaku telah diintimidasi berbulan-bulan sebelum mereka memutuskan untuk berbicara kepada orang tua dan pihak sekolah.

3. Rusia

Menariknya, Rusia telah mengambil banyak kritik karena tindakan mereka di Ukraine dan sikap bermusuhan mereka terhadap negara lain ketika membahas masalah itu.

Banyak yang mengatakan bahwa masalah bullying di Rusia ini mungkin karena budaya bullying yang dimulai dari para pemimpin mereka sendiri.

Konflik yang terjadi pada negara mereka ternyata juga memberikan dampak buruk kepada anak-anak sekolah di Rusia. Sehingga mereka menjadi korban bahkan pelaku bullying.

Lanjut baca halaman berikutnya untuk mengetahui negara paling banyak kasus bullying, ya, Bunda.

Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.

Saksikan juga video5 cara mendidik anak agar tidak jadi korban bullying yang ada di bawah ini, ya, Bunda.

(asa)
NEGARA PALING BANYAK KASUS BULLYING

NEGARA PALING BANYAK KASUS BULLYING

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Menyusui Amrikh Palupi

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK