MOM'S LIFE
4 Penyebab Utama Kulit Bunda Menjadi Kering, Ini Penjelasan Dokter
Mutiara Putri | HaiBunda
Jumat, 18 Nov 2022 08:00 WIBSetiap orang memiliki permasalahan kulit yang berbeda-beda, Bunda. Salah satu masalah yang kerap dirasakan oleh banyak orang adalah kulit kering.
Untuk mendiagnosis kulit kering ini, kemungkinan dokter akan memeriksa dan menanyakan riwayat kesehatan Bunda. Di sini Bunda bisa ceritakan kapan saat-saat kulit Bunda lebih kering dari biasanya dan bagaimana Bunda mengatasinya.
Kulit kering biasanya ditandai dengan kulit gatal, kasar iritasi, bahkan bersisik. Lokasi atau area kulit kering ini bisa berbeda-beda pada kebanyakan orang.
Ketika kulit kering Bunda turut diikuti dengan radang atau nyeri, Bunda perlu segera memeriksakannya ke dokter. Tak hanya itu, mengutip dari laman Mayo Clinic, Bunda juga harus segera konsultasikan pada dokter ketika merasa kurang tidur atau rutinitas harian terganggu akibat kulit yang kering.
Sebelum mengobati kulit kering, Bunda perlu mencari tahu penyebab kulit menjadi kering terlebih dahulu, nih. Menurut Ahli Dermatologi, dr. Margaretha Indah Maharani Sp.Kk, ada beberapa penyebab utama kulit menjadi kering.
Penyebab utama kulit menjadi kering
Setidaknya ada empat penyebab utama kulit menjadi kering. Berikut ini Bubun bantu rangkumkan deretan:
1. Iklim
Iklim merupakan salah satu faktor eksternal kulit menjadi kering. Cuaca yang terlalu panas atau terlalu dingin membuat kulit mudah sensitized.
Menurut dokter yang akrab disapa dr. Rani ini, iklim yang tak menentu membuat Bunda harus bisa mengatur penggunaan skincare. Ia pun merekomendasikan skincare yang melembapkan dan memiliki efek shooting.
"Iklim itu adalah pengaruh eksternal yang memang berpengaruh banyak. Misalnya cuaca lagi panas, kita lebih banyak berkeringat, kulit kita lebih gampang sensitize. Nah kita perlu mulai geser skincare yang kita pakai sifatnya adalah melembapkan dan efek shooting," tuturnya dalam The Launch of ERHA Skinsitive Ultracalm, beberapa waktu lalu.
Klik baca halaman berikutnya untuk melihat penyebab utama kulit kering lainnya ya, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Jangan lupa simak juga video cara membersihkan wajah yang kulit kering berikut ini:

PENYEBAB UTAMA KULIT KERING
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Urutan Skincare untuk Kulit Kering Biar Kulit Bunda Enggak Kusam, Coba Terapkan
5 Produk Skincare untuk Kulit Kering, Jangan Salah Pilih Agar Tak Makin Parah
Sambut Lebaran, Lembapkan Kulit Tangan dengan Perawatan Rumahan
5 Skincare Terbaik untuk Kulit Kering Pilihan Bunda, Plus Review
TERPOPULER
Cici Panda Tinggalkan Jakarta Demi Keluarga, Intip Potretnya Bahagia Menetap di Bali
Bunda Perlu Tahu, Ini Warna Areola yang Normal pada Perempuan
Deretan Public Figure yang Bakal Menyambut Kelahiran Anak Perempuan, Intip Potretnya
30 Soal Matematika Kelas 4 Pecahan dan Kunci Jawabannya
Berhenti Ucap "Bunda Pernah Mengalaminya Kok" Ini Kalimat Pengganti untuk Tunjukkan Empati ke Anak
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Lotion Anti Nyamuk untuk Bayi yang Aman untuk Kulit
Asri EdiyatiREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Pensil Alis Warna Coklat Muda yang Bisa Jadi Pilihan Bunda
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Bronzer untuk Pemula hingga Kulit Sawo Matang
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Lama Tak Muncul, Ikram Rosadi Kembali Unggah Potret Bersama Larissa Chou dan Anak
Deretan Public Figure yang Bakal Menyambut Kelahiran Anak Perempuan, Intip Potretnya
30 Soal Matematika Kelas 4 Pecahan dan Kunci Jawabannya
Bunda Perlu Tahu, Ini Warna Areola yang Normal pada Perempuan
Cici Panda Tinggalkan Jakarta Demi Keluarga, Intip Potretnya Bahagia Menetap di Bali
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Drakor Genie, Make a Wish Tuai Perdebatan Panas, Knetz Terbelah Soal Maknanya
-
Beautynesia
Get The Look: Inspirasi OOTD Santai Pakai Graphic Tee dari Anne Hathaway
-
Female Daily
Cocok Buat Presentasi dan Konseran, Ini 6 Fakta Menarik dari vivo X Fold5!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 8 Oktober: Aries Lagi Mesra, Leo Jangan Cemas
-
Mommies Daily
Pubertas Datang, Nilai Anak Turun? Ini Alasannya!