MOM'S LIFE
Leony Beberkan Alasan Enggan Menikah: Bukan Pengin Single, Tapi...
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Minggu, 25 Dec 2022 19:00 WIBPenyanyi dan pemain sinetron Leony masih betah hidup sendiri. Wanita 35 tahun ini mengungkapkan alasannya memilih untuk tak menikah.
Leony mengaku tak ingin punya anak, Bunda. Ia juga merasa belum memiliki dorongan ingin menjadi seorang ibu, bahkan setelah melihat sahabatnya, Dea Ananda, melahirkan anak pertama.
Ketika ditanya oleh Feni Rose presenter Rumpi Trans TV mengenai apa alasannya memilih single, Leony justru mempertegas, "Aku kan cuma bilang enggak mau nikah, bukan single," ujarnya.
"Aku itu lebih enggak pingin punya anak, itu kayak belum ada keinginan (menikah) dan belum ada dorongan (setelah lihat bayi yang lucu)," kata Leony dalam acara Rumpi di Trans TV, belum lama ini.
Pernikahan di mata Leony
Leony menganggap ikatan pernikahan bertujuan untuk melindungi keluarga dengan memberikan tanggung jawab penuh. Nah, mantan personel grup vokal anak Trio Kwek Kwek ini merasa belum membutuhkan tanggung jawab baru untuk membentuk keluarga melalui ikatan pernikahan.
"Menurut gue institusi pernikahan itu untuk melindungi keluarga, kayak hak anak, istri, dan suami. Sedangkan yang aku butuhin dalam hidup ini ya cukup begini saja," ujarnya.
"Aku belum butuh tanggung jawab lagi atau tanggung jawab baru," sambungnya.
Leony mengaku dirinya sedang menikmati kehidupannya yang berbeda. Ia bahkan mengatakan kehidupannya kini seperti ABG alias anak baru gede.
Keputusan untuk tidak menikah dan punya anak ini sempat membuat kehidupan pribadi Leony jadi sorotan. Beberapa waktu lalu, Leony bahkan sempat membuat pernyataan terkait komentar netizen yang mempermasalahkan statusnya nih.
Leony menjawab komentar netizen dalam unggahan fotonya bersama anak semata wayang Dea Ananda. Apa katanya?
Simak yuk penjelasan Leony saat ada netizen yang menganggap dirinya sudah pantas menikah dan menjadi ibu, di halaman berikutnya.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga 7 Seleb Tanah Air yang menjadi ibu di tahun 2022, dalam video berikut:
(ank/fia)
LEONY BIKIN PERNYATAAN UNTUK BALAS KOMENTAR NETIZEN
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Cerita Persahabatan Dea Ananda & Leony Sejak Kecil, Sering Ribut Sebelum Manggung
Kisah Leony Berusaha Selamatkan Sang Ayah, Keliling 4 RS karena IGD Penuh
Eks Penyanyi Cilik Leony Enggan Nikah, Alasannya Tak Terduga Bun
Artis Cilik Leony Rela Jadi Tulang Punggung Sejak Kecil, Alasannya Mengharukan
TERPOPULER
Viral! Tamu Resepsi Ceritakan Pengalaman Makan Paling Ngenes di Pernikahan, Ternyata...
Ayah dan Bunda Tak Sepakat soal Punya Anak? Ini Solusi yang Bisa Dicoba
Ini Dia Daftar 26 Kosmetik Berbahaya yang Picu Kerusakan Ginjal, Ada yang Pernah Bunda Beli?
6 Aturan di 2026 Agar Anak Enggak Kecanduan Media Sosial
7 Kebiasaan yang Membuat Seseorang Kurang Menarik, Ada yang Terbentuk Sejak Kecil
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Resep Minuman untuk Mengikat Lemak ala Dokter Zaidul Akbar
Benarkah Air Kelapa Bantu Ringankan Gatal Cacar Air pada Anak? Simak Faktanya
Ayah dan Bunda Tak Sepakat soal Punya Anak? Ini Solusi yang Bisa Dicoba
Viral! Tamu Resepsi Ceritakan Pengalaman Makan Paling Ngenes di Pernikahan, Ternyata...
6 Aturan di 2026 Agar Anak Enggak Kecanduan Media Sosial
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ini 5 Tradisi Jelang Imlek 2026
-
Beautynesia
Kang Daniel Umumkan Tanggal Keberangkatan Wajib Militer
-
Female Daily
Banyak Penggemarnya di 2026, Lirik 4 Rekomendasi Striped Polo Shirt dari Brand Lokal!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kang Daniel Umumkan Tanggal Wamil Jelang Reuni Wanna One, Tak Bisa Ikut Penuh
-
Mommies Daily
Viral Grok dari X, Ini 5 Cara Mencegah Foto Disalahgunakan AI