MOM'S LIFE
Nasib Bisnis Asri Welas dan Galiech saat Putuskan Cerai, Pilih Pisah Kongsi
Ratih Wulan Pinandu | HaiBunda
Selasa, 10 Dec 2024 20:50 WIBAsri Welas memutuskan untuk berpisah dari sang suami Galiech Rida Raharja. Di tengah keputusan pisah yang diambil keduanya, banyak yang mempertanyakan keberlangsungan bisnis yang dibangun Asri dan Galiech.
Menjawab masal itu, Galiech akhirnya buka suara. Diungkap ayah tiga anak itu, bahwa dirinya kini memilih menjalankan bisnis secara terpisah dari Asri.
Tak hanya itu saja, Galiech juga secara blak-blakan menceritakan bahwa untuk urusan rumah bersama juga memilih terpisah, Bunda. Sehingga kini, keduanya membangun bisnis sendiri-sendiri.
"Kalau bisnis sudah pisah, dari proses sidang pasti otomatis pisah, rumah juga sudah pisah," kata Galiech, dikutip dari InsertLive, Selasa (10/12/2024).
Selain itu, muncul kabar juga bahwa Asri Welas sebelumnya memiliki ikatan bisnis yang dijalankan bersama ibunda Galiech. Menanggapi hal itu, Galiech tegas membantahnya.
Menurutnya, hubungan yang terjalin antara Asri dan sang bunda hanya sebatas mentor di dunia fashion saja. Saat ini, Asri mejalankan bisnis fashion did aerah Depok, Jawa Barat.
"Oh nggak, ibu saya kan hanya mentor Mbak Asri. Mbak Asri bikin sendiri di Depok. Jadi gak ada hubungan manajemen dengan ibu saya," lanjutnya.
Bisnis yang dimaksud Galiech, merupakan salah satu cabang bisnis Asri Welas yang bergerak di bidang batik seragam perusahaan. Sejauh ini menurutnya, bisnis berjalan dengan baik. Namun, ia memutuskan untuk keluar dari manajemen Asri.
Sejak kapan Galiech memutuskan untuk pecah kongsi? Seperti apa nasib bisnis keduanya usai cerai?
BACA KELANJUTANNYA KLIK DI SINI!
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(rap/rap)Simak video di bawah ini, Bun:
5 Anak Seleb yang Gunakan Kacamata Sejak Kecil
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
4 Gugatan Cerai Asri Welas hingga Bantahan Sudah Punya Pacar Baru
Curhat Asri Welas Soal Foto Bersama Anaknya Dijadikan Penipuan
Saat Bayinya Kena Katarak, Asri Welas Merasa Dikuatkan si Sulung
Cerita Asri Welas: Umur 5 Bulan Anakku Harus Pakai Kacamata +16
TERPOPULER
5 Potret Hydro Putro Anak Olivia Zalianty yang Sempat Ramai Jadi Sorotan
Romantis! 5 Potret Marcell Darwin & Istri Rayakan Anniversary ke-6 Pernikahan
6 Kebiasaan Orang Tua yang Tak Disadari Bisa Merugikan Anak di Masa Depan Menurut Pakar
Varikokel: Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pengaruhnya pada Tingkat Kesuburan Suami
Unik! 5 Nama Artis Indonesia Ini Ternyata Ada di KBBI
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Romantis! 5 Potret Marcell Darwin & Istri Rayakan Anniversary ke-6 Pernikahan
5 Potret Hydro Putro Anak Olivia Zalianty yang Sempat Ramai Jadi Sorotan
Varikokel: Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pengaruhnya pada Tingkat Kesuburan Suami
6 Kebiasaan Orang Tua yang Tak Disadari Bisa Merugikan Anak di Masa Depan Menurut Pakar
Unik! 5 Nama Artis Indonesia Ini Ternyata Ada di KBBI
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Akui Pernah Minta Ganti Lawan Main Syuting, Nikita Willy: I Don't Like...
-
Beautynesia
Penuh Cinta! Momen Romantis Arie Kriting Beri Kado Pernikahan ke-5 Tahun untuk Indah Permatasari
-
Female Daily
Crocs Classic Ballet: Kenyamanan dan Nostalgia di Sepasang Sepatu
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Adu Gaya Jennie BLACKPINK & Ningning aespa Pakai Gaun Merah Rp 56 Juta
-
Mommies Daily
Dulu Pacaran Romantis, Setelah Menikah kok ‘Beda’? Ini Kata Psikolog!