HaiBunda

PARENTING

12 Kalimat Ampuh untuk Redakan Amarah Anak

Yuni Ayu Amida   |   HaiBunda

Kamis, 29 Nov 2018 20:35 WIB
Foto: iStock
Jakarta - Ketika anak marah, orang tua seringnya malah ikut terpancing emosinya. Bunda juga begitu? Seharusnya, sebagai orang tua kita harus bisa meredam emosi di depan anak. Berikut ini beberapa kalimat yang disarankan untuk meredakan emosi.

Menurut psikolog Giuliett Moran, ketika anak sulit diajak komunikasi, coba kita gali sebenarnya apa yang ada di perasaan mereka. Ketika mereka marah, kita jangan langsung heboh dan ikut marah. Coba terima dan tanyakan apa penyebab mereka marah.


Dengan begini, kita sudah berusaha memisahkan perilaku dengan perasaan anak. Nggak cuma perasaan negatif saja, tapi penting juga untuk membicarakan perasaan positif yang dirasakan anak.


"Baiknya kita bertanya ke anak soal perasaan dan emosinya untuk membangun ketahanan diri anak. Karena, anak butuh mengidentifikasi, melabeli, dan mengkomunikasikan perasaannya," papar Moran dikutip dari Essential Kids.

"Penting sekali mendiskusikan perasaan anak sebagai bagian rutinitas sehingga ini bisa membangun intelijensi sosial dan emosional yang penting untuk kesuksesan anak ke depannya," tambahnya.

Berikut ini, 12 kalimat yang bisa membantu meredakan emosi anak, dilansir Motherly. Bisa dicoba ya, Bun. (yun)

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Potret Rumah Alyssa Daguise & Al Ghazali, Open Space dan Ada Kolam Renang

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Terpopuler: Potret Pebulu Tangkis Ribka Sugiarto & Rian Ardianto Rayakan Anniversary Pertama

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Studi Buktikan Minum Acetaminophen saat Hamil Tak Picu Risiko Autisme

Kehamilan Melly Febrida

Mengenal Starenol, Kandungan Skincare yang Ramah untuk Kulit di Negara Tropis

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Momen Romantis Marcello Tahitoe dan Istri yang Jarang Tersorot, Intip 5 Potretnya

Mom's Life Nadhifa Fitrina

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Tanda-tanda Bunda Alami Hiperlaktasi yang Dapat Terlihat sejak Hamil

Studi Buktikan Minum Acetaminophen saat Hamil Tak Picu Risiko Autisme

Potret Rumah Alyssa Daguise & Al Ghazali, Open Space dan Ada Kolam Renang

Mengenal Starenol, Kandungan Skincare yang Ramah untuk Kulit di Negara Tropis

5 Fakta Aktor Korea Jang Dong Yoon, Pernah Gagalkan Perampokan hingga Masuk TV

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK