Jakarta -
Mengisi waktu libur si kecil enggak harus selalu ke mal, Bunda. Banyak kok tempat wisata alam yang menyediakan ruang terbuka yang aman dan menyenangkan untuk anak, contohnya taman.
Enggak cuma menyenangkan, anak bisa mendapat banyak manfaat dari bermain di taman. Menurut psikologi sosial Dr.Juneman Abraham, beraktivitas di taman terbuka hijau sangat efektif untuk meningkatkan kesehatan mental anak.
"Kehadiran taman terbuka hijau tetap menawarkan kedalaman berinteraksi yang langka akibat komunikasi di dunia maya," kata Juneman.
Untuk Bunda yang tinggal di sekitaran Jakarta, mencari taman untuk bermain anak sebenarnya enggak susah. Sudah banyak taman umum yang dibuat oleh pemerintah sebagai sarana berkumpul keluarga, teman, dan tempat pendidikan anak.
Nah, mengutip berbagai sumber, berikut
HaiBunda rangkum 7 taman di Jakarta Timur, cocok dijadikan tempat liburan keluarga. Klik next untuk lihat daftarnya ya.
Simak juga tips tidur nyaman selama traveling di video berikut:
(ank/rdn)