PARENTING
5 Kelebihan Popok Kain Vs Popok Sekali Pakai, Pilih Mana Ya Bunda?
Amira Salsabila | HaiBunda
Selasa, 06 Sep 2022 17:32 WIBSetiap Bunda yang baru memiliki bayi, mungkin merasa bingung dan tidak terlalu paham dengan perbedaan popok kain dan popok sekali pakai. Sehingga, hal ini membuat Bunda bimbang ingin menggunakan popok jenis apa untuk Si Kecil.
Sebagai orang tua, pastinya Bunda ingin memberikan Si Kecil kenyamanan dan tentu sangat berhati-hati dalam hal apa pun, termasuk memilih popok yang sesuai dengan Si Kecil. Setiap popok memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Bunda hanya perlu berhati-hati dalam menentukan popok mana yang sesuai untuk Si Kecil.
Nah, untuk membantu Bunda mencari tahu popok mana yang cocok untuk Si Kecil, yuk, simak artikel berikut ini seputar 5 kelebihan popok kain vs popok sekali pakai.
5 Kelebihan popok kain vs popok sekali pakai
Bunda masih bimbang ingin pilih popok jenis apa untuk Si Kecil? Tak perlu khawatir, yuk, simak kelebihan dari popok kain vs popok sekali pakai berikut ini, ya, Bunda.
1. Penyerapan
Popok kain terbuat dari bahan-bahan alami seperti katun, wol, linen, hingga sutra. Bahan-bahan ini digunakan bersama dengan bahan buatan seperti nilon, suede, dan polester yang digunakan sebagai pelapis non-penyerap dan memungkinkan popok tetap kering.
Sementara itu, popok sekali pakai terbuat dari polytheylene dan polyurethane. Popok yang satu ini menawarkan tingkat penyerapan yang lebih baik dibandingkan dengan popok kain.
Di sisi lain, popok kain menawarkan ruang yang cukup bagi bayi untuk bergerak sedikit. Ini memungkinkan udara bersirkulasi di dalam popok dan mendinginkan kulit bayi.
2. Kenyamanan
Popok sekali pakai mudah digunakan karena dilengkapi dengan metode penyegelan yang sangat mudah yang tidak membutuhkan waktu lama untuk dipelajari. Ketika Bunda bepergian, memilih popok sekali pakai adalah pilihan yang tepat agar tidak merepotkan ketika ingin mengganti Si Kecil popok di tengah perjalanan.
Sementara itu, popok kain membutuhkan prosedur pelipatan yang terbilang cukup sulit untuk menggantikan Si Kecil popok. Menggunakan popok kain ketika sedang dalam perjalanan, mungkin akan membuat Bunda kesulitan karena Bunda perlu sering-sering mengganti popok Si Kecil.
Lanjut baca halaman berikutnya untuk mengetahui kelebihan popok kain vs popok sekali pakai, yuk, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Saksikan juga video 5 kandungan yang berbahaya pada popok bayi yang ada di bawah ini, ya, Bunda.
(asa/som)
BIAYA HINGGA DAMPAK TERHADAP LINGKUNGAN
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Ini Bun, Popok Bayi Terlaris di E-Commerce Saat 12.12
6 Daftar Perlengkapan Popok Bayi Baru Lahir yang Bunda Harus Tahu
5 Trik Mengganti Popok agar Bayi Tidak Rewel
Cek Kepribadian Bunda dan Dapatkan Uang Popok Gratis Setahun
TERPOPULER
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Jadwal dan Niat Puasa Ayyamul Bidh Juli 2025
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Tangan atau Otak yang Pertama Kamu Lihat? Ini Artinya...
-
Female Daily
Jadi Favorit Para Selebriti, Yuk Kenalan dengan Filler Payudara!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Rihanna Pakai Choker Mutiara Rp 1 M di Show Dior Perdana Jonathan Anderson
-
Mommies Daily
Dimulai 14 Juli 2025, Sekolah Rakyat Jadi Harapan Baru untuk Anak-anak dari Keluarga Miskin