PARENTING
7 Fakta Ibu Cristiano Ronaldo, Merasa Diberkahi Batal Aborsi Kini Putranya Digaji Rp3,2 T
Mutiara Putri | HaiBunda
Sabtu, 07 Jan 2023 21:10 WIBBunda pasti sudah mengenal sosok pemain sepakbola profesional, Cristiano Ronaldo, ya? Belum lama ini, Ronaldo viral di media sosial usai pindah ke klub bola asal Riyadh, Al Nassr.
Pemilik nama lengkap Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro ini lahir pada 5 Februari 1985. Ia merupakan anak dari pasangan Maria Dolores dos Santos Aveiro dan Jose diniz Aveiro. Ronaldo dan saudara-saudaranya dibesarkan di paroki Funchal, Santo Antonio.
Ronaldo memulai karier-nya dengan memasuki klub Sporting CP sebelum akhirnya menandatangani kontrak dengan Manchester United. Ia yang kala itu berusia 18 tahun pun langsung menarik perhatian dunia.
Selain paras yang menawan, kehidupan Ronaldo juga membuat banyak orang penasaran, Bunda. Salah satu yang tak luput dari mata masyarakat adalah kisah sang Ibunda.
Fakta Maria Dolores
Melansir dari laman The Sun, ada beberapa fakta menarik tentang Ibunda Ronaldo yang bisa Bunda ketahui. Kalau penasaran, berikut ini deretannya:
1. Maria berpikir untuk mengaborsi Ronaldo
Dalam film dokumenter berjudul Ronaldo, Maria mengaku dirinya sempat mempertimbangkan untuk melakukan aborsi saat mengandung Ronaldo. Ia pun merasa diberkahi karena tidak melakukan hal tersebut.
"Dia (Ronaldo) adalah anak yang ingin saya aborsi. Tuhan tidak ingin itu terjadi, dan saya diberkati karena itu, dan Tuhan tidak menghukum saya," katanya.
2. Kerap dijadikan candaan oleh Ronaldo
Ronaldo sendiri mengetahui bahwa sang Bunda sempat tak menginginkannya terlahir ke dunia. Namun, hal ini dijadikan sebagai salah satu bahan candaan oleh pria 37 tahun itu.
"Terkadang Ronaldo mengolok-olok saya dan berkata 'Kamu tidak ingin aku lahir. Tapi sekarang kamu lihat bahwa aku di sini membantumu'. Dan, yah, kadang-kadang kita tertawa tentang itu," ungkap Maria.
Simak fakta lainnya tentang Maria Dolores di laman berikutnya ya, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Lihat lagi video Martunis anak angkat Ronaldo dikaruniai anak perempuan berikut ini:

FAKTA MARIA DOLORES YANG LAINNYA
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Kesalahan Orang Tua dalam Mendidik Anak ketika Melakukan Kekeliruan
Studi: Bertengkar di Depan Anak Merusak Kesehatan Otaknya
Kebahagiaan Cristiano Ronaldo Bertemu Anak Angkatnya, Martunis
Anak Kekar Seperti Putra Cristiano Ronaldo, Gimana Menurut Bunda?
TERPOPULER
Adegan Persalinan Jo Yuri di Squid Game 3 Dikritik Tidak Realistis, Alasannya..
5 Hal yang Bunda Bisa Lakukan saat Suami Kena PHK
Bersahabat 30 Th, KD Ajak Keluarga Kunjungi Rumah Siti Nurhaliza di Malaysia
Pasangan Pebulu Tangkis Mitzy Abigail & Anthony Ginting Nantikan Kelahiran Anak Pertama
Kebutuhan Kalori Anak Sesuai Usia serta Panduan Memenuhinya
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Cerita 2 Bunda Artis Kesakitan Usai Melahirkan dengan ERACS, Ada yang Sampai Alergi
Kebutuhan Kalori Anak Sesuai Usia serta Panduan Memenuhinya
5 Hal yang Bunda Bisa Lakukan saat Suami Kena PHK
Adegan Persalinan Jo Yuri di Squid Game 3 Dikritik Tidak Realistis, Alasannya..
Ini Satu-satunya Film Korea yang Dinobatkan Terbaik 2025
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Tangis Nikita Mirzani Pecah dengan kesaksian Anak di Sidang kasus Vadel Badjideh
-
Beautynesia
3 Cara Sederhana tapi Ampuh Buat Bikin Hubungan Lebih Mesra
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Istri Matthijs De Ligt, Diduga Diceraikan karena Konten Instagram
-
Mommies Daily
Istri Sering Menolak Berhubungan Seks? Ini 12 Alasan yang Suami Harus Tahu