HaiBunda

PARENTING

Apa Dampak Bila Anak Kurang Cakupan Vaksin pada Kesehatannya? Simak Penjelasan Dokter

Haibunda   |   HaiBunda

Jumat, 24 Feb 2023 20:15 WIB

Ada berbagai macam penyakit yang bisa menyerang tubuh anak. Oleh karena itu, melakukan vaksinasi pada anak menjadi salah satu upaya Bunda dalam meningkatkan kesehatan Si Kecil serta mengurangi risiko terkena penyakit. Namun, bagaimana kesehatan anak secara keseluruhan jika mereka kurang cakupan vaksin?

Terlebih lagi ketika masa pandemi, sebagian anak terhambat sehingga belum melakukan vaksinasi yang lengkap dan tepat waktu. Mungkin Bunda juga akan bertanya-tanya, apakah Si Kecil bisa mengejar vaksin yang sudah tertinggal tersebut.

Tak perlu bingung, Bunda. Langsung simak penjelasan seputar vaksin pada anak dari dr. Mira Dewita, Sp.A, dokter spesialis anak di RS Hermina Jatinegara di video berikut, ya!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

Romantis! 5 Potret Hana Malasan Dilamar Sean Gelael di Pinggir Pantai

Mom's Life & Annisa Karnesyia

Kedekatan Yuni Shara dan Sang Putra yang Baru Ultah, Ini 5 Potretnya seperti Kakak Adik

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Makna Lambang OSIS di Seragam Sekolah Anak dan Filosofi di Baliknya

Parenting Asri Ediyati

5 Potret Ultah ke-4 Guzel Anak Ali Syakieb & Margin W, Tampil Cantik Bak Barbie Hidup

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Tanaman yang Mudah Stres saat Dipindahkan, Hati-hati Bun!

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Romantis! 5 Potret Hana Malasan Dilamar Sean Gelael di Pinggir Pantai

Makna Lambang OSIS di Seragam Sekolah Anak dan Filosofi di Baliknya

5 Tanaman yang Mudah Stres saat Dipindahkan, Hati-hati Bun!

5 Potret Ultah ke-4 Guzel Anak Ali Syakieb & Margin W, Tampil Cantik Bak Barbie Hidup

Melahirkan Caesar Bisa Tingkatkan Risiko di Kehamilan Berikutnya, Simak Faktanya

FOTO

DETIK NETWORK