PARENTING
3 Cara Menghukum Anak yang Mendidik dalam Islam, Bunda Perlu Tahu
Mutiara Putri | HaiBunda
Minggu, 12 Mar 2023 17:30 WIBKetika anak melakukan kesalahan, sudah menjadi kewajiban Bunda dan Ayah untuk menasihati mereka. Namun, adakah cara menghukum anak yang baik dalam Islam?
Anak-anak masih berada dalam usia tumbuh dan berkembang baik secara fisik, akal, rasa, mental, maupun spiritual, Bunda. Masa-masa ini merupakan masa di mana anak terus belajar dan berkembang.
Menurut Marzuki Wahid, seorang kiai sekaligus aktivis pendukung keadilan gender, ketika anak melakukan kesalahan, Bunda perlu mengedukasi dan mendidik mereka. Berikan mereka pembelajaran agar anak tidak mengulangi kesalahan yang sama.
"Jika anak-anak melakukan kesalahan atau kejahatan, maka tugas kita,termasuk orang tua, harus mengedukasi, mendidik, dan memberi pembelajaran agar tidak terulang kembali kesalahan dan kejahatan sejenis," katanya pada HaiBunda, belum lama ini.
Lebih lanjut, Marzuki juga mengatakan Bunda dan Si Kecil tidak bisa berdebat untuk menentukan siapa yang salah. Menurutnya, kesalahan sudah pasti ada di orang tua karena anak masih berada dalam tanggung jawab Bunda dan Ayah.
"Jika mau mencari siapa yang salah, malah bisa jadi, yang salah adalah orang tuanya. Sebab anak masih berada dalam tanggung jawab orang tua," ungkapnya.
Cara menghukum anak yang mendidik dalam Islam
Ketika ingin memberikan hukuman yang mendidik untuk anak, Marzuki menjelaskan ada beberapa cara yang bisa dilakukan. Kalau penasaran, berikut ini Bubun bagikan deretannya:
1. Tidak dengan kekerasan
Marzuki mengatakan anak-anak tidak boleh dihukum, Bunda. Ketika didik, Bunda dan Ayah tidak boleh menggunakan kekerasan dan menjadikan Si Kecil sebagai sasaran untuk membalas dendam.
"Intinya, anak tidak boleh dihukum, tidak boleh jadi korban kekerasan, dan tidak boleh jadi sasaran balas dendam," ujarnya.
Klik baca halaman berikutnya untuk melihat cara lainnya yuk, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
Jangan lupa intip lagi video tips mendidik anak agar sukses kelak berikut ini:
CARA MENGHUKUM ANAK YANG MENDIDIK
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Penyebab Bayi Sering Menangis saat Ganti Baju
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Perbedaan Menghukum Vs Mendisiplinkan Anak yang Perlu Bunda Pahami
Mantan Suami Nikita Mirzani Pernah Kunci Anak di Kamar Mandi Hingga Trauma
Siswa Tewas di Sekolah, Apa Dampak Beri Hukuman Fisik pada Anak?
Ibu Ini Yakin Memukul Efektif Disiplinkan Anak di Bawah 10 Tahun
TERPOPULER
Deretan Artis Punya Villa Mewah di Bali, Anggun C. Sasmi Bangun Hunian Semi Outdoor
Momen Ultah ke-2 Fatimah Anak Tasyi Athasyia, Kostumnya Unik & Menggemaskan
Cara Open To Work di LinkedIn seperti Dilakukan Prilly Latuconsina saat Cari Kerja
5 Potret Apartemen Gisela Cindy di Kanada, Ada Balkon View Pemandangan Kota
Ikuti Tren 2016, Eva Mendes Akui Pernah Sembunyikan Kehamilan Keduanya
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Deretan Artis Punya Villa Mewah di Bali, Anggun C. Sasmi Bangun Hunian Semi Outdoor
Momen Ultah ke-2 Fatimah Anak Tasyi Athasyia, Kostumnya Unik & Menggemaskan
Cara Open To Work di LinkedIn seperti Dilakukan Prilly Latuconsina saat Cari Kerja
5 Dongeng Islami tentang Kisah Nabi untuk Dibacakan Sebelum Tidur ke Anak
Ikuti Tren 2016, Eva Mendes Akui Pernah Sembunyikan Kehamilan Keduanya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Modus Peredaran Narkoba Pod dan Balon di Kelab Malam Menurut Dinar Candy
-
Beautynesia
Tanpa Harus ke Gym, 5 Peregangan Mudah di Pagi Hari Ini Bikin Awet Muda dan Panjang Umur
-
Female Daily
Dengar Lagu Lewat Kacamata? Inilah Mijia Smart Audio Glasses yang Resmi Hadir di Indonesia!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
5 Gaya Margot Robbie Pakai 'Killer Heels' 12 Cm, Bikin Takjub Sekaligus Ngilu
-
Mommies Daily
Emotional Neglect dalam Pernikahan: Saat Kebutuhan Emosional Tidak Terpenuhi