PARENTING
5 Tips Mudik Bawa Bayi agar Nyaman di Perjalanan Menurut Dokter
Mutiara Putri | HaiBunda
Jumat, 05 Apr 2024 17:05 WIBMudik adalah salah satu kegiatan yang paling dinantikan jelang Lebaran. Namun, seperti apa tips membawa bayi agar nyaman di perjalanan saat mudik?
Hari Raya Idul Fitri identik dengan mudik atau pulang kampung bersama keluarga. Perjalanan jauh saat mudik ini bisa dilakukan dengan berbagai cara mulai dari perjalanan menggunakan mobil pribadi, bus, hingga pesawat.
Bunda yang baru melahirkan harus tahu berbagai tips mudik yang nyaman. Berdasarkan data dari Kemenkes RI, Bunda harus memerhatikan usia bayi terlebih dahulu.
Tips mudik bawa bayi agar nyaman di perjalanan
Menurut Dokter Spesialis Anak, dr. Runi Deasiyanti, Sp.A, ada beberapa tips mudik membawa bayi agar lebih nyaman saat di perjalanan. Berikut ini Bubun bantu rangkumkan deretannya:
1. Gunakan kendaraan pribadi
Dokter Runi mengatakan kendaraan yang paling nyaman ketika mudik bersama bayi adalah kendaraan pribadi. Selain tidak berinteraksi dengan banyak orang, Bunda juga bisa mengatur sendiri waktu keberangkatan.
"Kalau kita bawa anak kecil, mungkin moda transportasi yang paling nyaman adalah kendaraan pribadi. Ini jika memungkinkan, ya. Karena kita enggak bersama dengan orang-orang banyak," ujarnya saat ditemui di kawasan Panglima Polim, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
"Kemudian kita lebih leluasa juga untuk menentukan waktu keberangkatan. Oh nanti deh pas anak tidur, pas makan siang, anak tidur kita jalan. Kita bisa leluasa untuk rehat sejenak, entah anak jalan-jalan di luar, menghirup udara bebas, supaya anak juga enggak suntuk di dalam kendaraan," lanjutnya.
2. Perhatikan protokol kesehatan
Ketika mudik, Bunda juga harus selalu memerhatikan protokol kesehatan, ya. Jika menggunakan kendaraan umum, baiknya pilih kursi yang dekat dengan toilet.
"Penempatan kursi kita juga harus perhatiin. Kalau bawa anak kecil, pilih yang di depan atau dekat toilet juga, jadi supaya kita gampang nih kalau mau ganti popok. Tetap rajin juga mencuci tangan bayi," ungkap dr. Runi.
Seperti apa tips mudik nyaman dengan bayi lainnya? Simak selengkapnya pada laman berikutnya, yuk.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(mua/fir)
TIPS MUDIK NYAMAN MEMBAWA BAYI
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Manfaat Puasa bagi Anak, Salah Satunya Bisa Melatih Kedisiplinan
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Permainan Tradisional Seru, Ajak Anak Bermain Yuk Bunda!
5 Manfaat Bersepeda bagi Tumbuh Kembang Anak
5 Cara Sederhana Beri Contoh Baik pada Anak
Doa Penuntun Tidur Anak agar Jauh dari Mimpi Buruk dan Gelisah
TERPOPULER
Penampilan Terbaru Dahlia Poland Pasca Bercerai, Tuai Pujian Semakin Happy dan Glowing
Hamil Anak Kedua, Intip Serunya Zaskia Sungkar Liburan Bareng Suami & Kedua Anak
Ternyata Gula Khusus dari ASI Dukung Perkembangan Otak & Usus Anak hingga Usia 1 Th
7 Jadwal Diet Intermittent Fasting, Mana Paling Baik?
5 Potret Keakraban Kim Yoo Jung bersama Pemeran Drama Korea Dear X
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
7 Peran Ayah dalam Pengasuhan Anak, Termasuk Bantu Kecerdasan Anak
Ternyata Gula Khusus dari ASI Dukung Perkembangan Otak & Usus Anak hingga Usia 1 Th
Hamil Anak Kedua, Intip Serunya Zaskia Sungkar Liburan Bareng Suami & Kedua Anak
Penampilan Terbaru Dahlia Poland Pasca Bercerai, Tuai Pujian Semakin Happy dan Glowing
Lebih Hemat, Belanja Buah Segar hingga Ayam di Transmart Full Day Fresh
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Harris J Jadi Pembuka Konser Maher Zain di Jakarta, Sapa Penonton dengan Bahasa Indonesia
-
Beautynesia
6 Kebiasaan Sehari-hari yang Membuat Kamu Tidak Produktif Meski Sibuk
-
Female Daily
Intip Beauty Routine Dua Lipa yang Bikin Kulitnya Selalu On Stage Ready!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Tren Baru Suntik Uban, Diklaim Bisa Bikin Rambut Kembali Hitam
-
Mommies Daily
Rangga Sastrowardoyo: Tidak Perlu Konsep Quality Time yang Spesial, Tetapi Setiap Momen Bersama Anak Perlu Presence yang Kuat