TRENDING
7 Tahun Menikah, Asmirandah Hamil Anak Pertama?
Annisa Afani | HaiBunda
Jumat, 22 May 2020 04:00 WIBBagi setiap pasangan suami istri, kehadiran buah hati adalah hal yang paling diharapkan. Ini juga yang ditunggu-tunggu oleh pasangan selebriti Asmirandah dan suaminya, Jonas Rivanno.
Asmirandah dan Jonas telah menikah sejak Oktober 2013. Namun setelah bertahun-tahun menjalani kehidupan rumah tangga, mereka tak kunjung mendapat momongan.
Baca Juga : 5 Tips Menjaga Gaya Hidup Sehat Selama Kehamilan |
Meski begitu, keduanya tidak hanya diam menunggu, melainkan juga melakukan berbagai usaha. Salah satu dengan menjalani prosedur bayi tabung.
Berita baiknya, program bayi tabung yang mereka jalani memberikan hasil positif. Kini Asmirandah dikabarkan tengah berbadan dua, Bunda.
Hal itu diketahui dari unggahan Asmirandah dalam Instagram story-nya yang sempat berkonsultasi dengan dokter kandungan. Selain itu, ada juga foto test pack lengkap dengan dua garis. Membuat pada netizen berspekulasi bahwa alat tersebut memang milik Asmirandah.
Meski begitu, hingga kini keduanya masih belum membuka suara untuk memperjelas berita kehamilan anak pertama mereka.
Bunda, simak juga proses hamil dengan bayi tabung dalam video berikut:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Deretan Artis yang Nonton Drama Korea Queen of Tears, Asmirandah Sempat Takut Sad Ending
Ayahanda Asal Belanda Meninggal Dunia di Usia 71 Thn, Asmirandah Ungkapkan Hal Ini
Terpopuler: Cerita Asmirandah Pindah Agama, Nama Bayi Laki-laki Modern Awalan R
Kebahagiaan Asmirandah Hamil Anak Pertama Setelah 7 Tahun Menikah
TERPOPULER
Terpopuler: Photoshoot Keluarga Aaliyah & Thariq bersama Baby Arash
Potret Kedekatan Samuel Rizal dan Sang Putri yang Kini Jadi Atlet Renang
7 Manfaat Air Kunyit untuk Kesehatan dan Waktu Terbaik Meminumnya
Kisah Bunda Didiagnosis Kanker Payudara saat Menyusui Anak Ketiga & Hamil Anak Keempat
Wujudkan Generasi Bebas Anemia, Yuk Kenali Pentingnya Zat Besi untuk Si Kecil
REKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Susu UHT untuk Anak 1 Tahun yang Aman Dikonsumsi
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Pernikahan Artis Korea Kim Ga Eun & Yoon Sun Woo, Lamarannya Bak Drakor
Terpopuler: Photoshoot Keluarga Aaliyah & Thariq bersama Baby Arash
Potret Kedekatan Samuel Rizal dan Sang Putri yang Kini Jadi Atlet Renang
7 Manfaat Air Kunyit untuk Kesehatan dan Waktu Terbaik Meminumnya
Kisah Bunda Didiagnosis Kanker Payudara saat Menyusui Anak Ketiga & Hamil Anak Keempat
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Na Daehoon Berbagi Pengalaman Asuh Anak di CuddleMe Fest Jakarta 2025
-
Beautynesia
Selain Kopi dan Matcha, Ini 5 Minuman untuk Bantu Fokus Seharian
-
Female Daily
Cari yang Muted atau Bright? Ini Rekomendasi Blush yang Layak Dicoba
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
50 Kumpulan Kata-Kata Bijak Kehidupan yang Bikin Semangat Lagi
-
Mommies Daily
Hati-Hati! Anak Remaja Mungkin Sudah Jadi Korban Judi Online Tanpa Disadari