HaiBunda

TRENDING

Keputusan Meghan Markle dan Pangeran Harry Bikin Ratu Sedih, Kenapa?

Siti Hafadzoh   |   HaiBunda

Selasa, 17 Nov 2020 20:06 WIB
Keputusan Meghan Markle dan Pangeran Harry Bikin Ratu Sedih, Kenapa?/ Foto: Instagram @sussexroyal
Jakarta -

Sejak mengundurkan diri dari anggota senior Kerajaan Inggris, Pangeran Harry dan Meghan Markle tinggal di Los Angeles, Amerika Serikat (AS). Mereka menghabiskan waktu di sana dan tak bertemu keluarga Kerajaan, selama pandemi Corona ini.

Awalnya, Harry dan Meghan Markle memang berencana pergi ke Inggris untuk bertemu Keluarga Kerajaan, sekaligus berlibur. Tapi, sidang Meghan Markle yang seharusnya Januari ternyata ditunda, sehingga mereka memutuskan untuk tidak pulang ke Inggris.

"Tampaknya, Duke dan Duchess (Sussex) tidak akan pergi sebelum akhir tahun karena fokusnya adalah persidangan pada Januari," kata seorang sumber, dikutip dari Mirror.


Sumber tersebut mengatakan bahwa Pangeran Harry dan Meghan Markle belum membuat rencana perayaan Natal. Tapi, yang pasti pembatasan karena adanya COVID-19 harus diperhitungkan.

Sejak pasangan ini pindah ke AS, Ratu Elizabeth II sudah lama tidak bertemu cicitnya, Archie. Sudah sekitar setahun Ratu tidak bertemu dengan Archie, Bunda. Nah, keputusan terbaru Pangeran Harry dan Meghan Markle kabarnya membuat Ratu sedih.

Keputusan apakah itu? Klik NEXT yuk untuk baca selengkapnya.

Lihat juga cerita Yannie Kim dari Bekasi hingga menjajal karier di Korea Selatan berikut ini, Bunda.

(sih/muf)
Keluarga Kerajaan Inggris sedih tak bisa bertemu Archie

Keluarga Kerajaan Inggris sedih tak bisa bertemu Archie

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

7 Potret Rumah Rossa yang Baru Direnovasi, Intip Sudut Kolam Renang Kekinian dan Asri

Mom's Life Annisa Karnesyia

Cara Diet Aktor Hollywood Turunkan Berat Badan 113 Kg

Mom's Life Arina Yulistara

5 Potret Pernikahan Artis Korea Kim Ga Eun & Yoon Sun Woo, Lamarannya Bak Drakor

Mom's Life Amira Salsabila

Terpopuler: Photoshoot Keluarga Aaliyah & Thariq bersama Baby Arash

Mom's Life Pritadanes

Potret Kedekatan Samuel Rizal dan Sang Putri yang Kini Jadi Atlet Renang

Parenting Nadhifa Fitrina

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

7 Potret Rumah Rossa yang Baru Direnovasi, Intip Sudut Kolam Renang Kekinian dan Asri

Cara Diet Aktor Hollywood Turunkan Berat Badan 113 Kg

5 Potret Pernikahan Artis Korea Kim Ga Eun & Yoon Sun Woo, Lamarannya Bak Drakor

Terpopuler: Photoshoot Keluarga Aaliyah & Thariq bersama Baby Arash

Potret Kedekatan Samuel Rizal dan Sang Putri yang Kini Jadi Atlet Renang

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK