KEHAMILAN
Setelah Melahirkan, Biasanya Ini 6 Drama Hidup yang Akan Bunda Alami
Zika Zakiya | HaiBunda
Selasa, 12 Apr 2022 10:46 WIBHoreee...selamat! Bunda akhirnya resmi menjadi seorang ibu setelah melahirkan beberapa saat/hari lalu. Semoga sehat selalu Bunda dan Si Kecil serta semoga Tuhan memberikan keberkahan pada Bunda sekeluarga.
Namun, namanya hidup ya, Bun pasti akan ada segala sesuatu rintangan baru. Dalam bahasa keseharian, Bunda akan memiliki drama baru yang umumnya terjadi karena interaksi dengan orang sekitar. Termasuk suami, mertua/orang tua kandung, bahkan sahabat Bunda sendiri.
Embuskan napas dan tenang, Bun. Kondisi Bunda setelah melahirkan harus dalam kondisi sebahagia mungkin karena harus melanjutkan tugas sebagai ibu menyusui. Ada pun drama-drama yang umumnya akan Bunda alami antara lain:
1. Intervensi orang tua
Dikutip dari buku A - Z yang Datang Setelah Melahirkan karya Tikah Kumala bahwa intervensi dari orang tua terjadi karena adanya perbedaan pandang soal pola asuh. Umumnya mertua/orang tua kandung merasa bahwa metode merekah-lah yang paling cocok. Prinsip sama pun juga Bunda rasakan sehingga muncullah konflik.
2. Senioritas lingkungan
Bunda yang baru pertama kali menjadi ibu akan dianggap sebagai 'anak bawang' yang wajib menerima masukan para seniornya. Namun, masih dari buku yang sama, ada baiknya tidak mendebat mereka para senior ini, Bun.
Sebaliknya, disarankan untuk menghadapinya dengan senyuman, tidak ambil pusing, dan tenang. Tidak semua senior menerima kritikan balik dari Bunda baru. Jadi tidak perlu memaksakan nilai-nilai yang Bunda anut kepada mereka.
3. Tidak kompak dengan suami
Menurut Rebecca Schrag Hershberg, Ph.D dari Psychology Today, ketidakkompakan dengan suami biasanya dimulai dengan prinsip nilai yang berbeda. Sebelum Si Kecil lahir cobalah diskusikan bagaimana dan apa pola asuh yang akan kalian terapkan. Adakah do and dont's dalam pola asuh masing-masing dari Ayah dan Bunda?
Pola asuh ini akan berkembang sesuai dengan usia Si Kecil, Bun. Maka itu diskusi ini akan berjalan terus-menerus dan disarankan untuk tetap membuka kran komunikasi itu. Paling penting nih, Bun jangan sampai saling menyalahkan di depan Si Kecil.
Masih ada tiga drama lagi yang umumnya akan Bunda alami, salah satunya baby blues. Simak di halaman selanjutnya ya, Bun.
Baby blues Hingga Mommywar..Waduh!
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Kondisi yang Sering Dialami Bunda Setelah Melahirkan
Bunda, Kenali Gejala Baby Blues dan Cara Mudah Mengatasinya
Support System, Hal Penting yang Paling Dibutuhkan Bunda di Trimester 4
Mengenal Istilah Trimester 4, Masa Penting Setelah Bunda Melahirkan
TERPOPULER
Perempuan China Idap Penyakit Ginjal Akibat Keseringan Ganti Warna Rambut, Ini Gejala yang Dialami
7 Doa agar Bayi Tidak Kagetan dan Bisa Nyenyak saat Tidur
7 Potret Rumah Rossa yang Modern dan Asri, Mushola hingga Kolam Renang Curi Perhatian
Kinal Eks JKT48 Umumkan Kehamilan Kedua, Intip Potretnya Pamer Foto USG Bareng Suami & Sang Putri
Mengenal Metode Time Out yang Dilakukan Jennifer Coppen untuk Disiplinkan Kamari
REKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
Ikut Event Lari di Disneyland Hong Kong, Clairine Clay Tampil Cantik Jadi Snow White
7 Doa agar Bayi Tidak Kagetan dan Bisa Nyenyak saat Tidur
Perempuan China Idap Penyakit Ginjal Akibat Keseringan Ganti Warna Rambut, Ini Gejala yang Dialami
Mengenal Metode Time Out yang Dilakukan Jennifer Coppen untuk Disiplinkan Kamari
Fenomena Gen Z Cari Tips Karier di Medsos, Tak Lagi Minat Saran Formal
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kata Christy Jusung Soal Sabrina Alatas yang Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Dilihat Ungkap Cara Kamu Menjalani Hidup
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Foto Sabrina Alatas yang Ramai Disebut Berbagi Pinterest Dengan Hamish Daud
-
Mommies Daily
Panduan Lengkap Tes Alergi Anak: Jenis, Manfaat, dan Estimasi Biaya di Indonesia, Mommies Wajib Tahu!