KEHAMILAN
Jalani Kehamilan Pertama, Kiki Amalia Diminta Dokter untuk Diet karena BB Terlalu Besar
Nurul Jasmine Fathia | HaiBunda
Selasa, 19 Dec 2023 20:00 WIBSaat hamil, Bunda memang dituntut untuk banyak mengonsumsi makanan bergizi agar janin tetap sehat dan miliki berat badan yang sesuai. Tak sedikit ibu hamil yang mengalami kesulitan makan karena mual dan muntah yang melanda.
Namun, pada beberapa kasus tak sedikit juga yang justru menjadi lebih senang makan sampai berat badan menjadi berlebih. Hal ini lah yang dialami oleh aktris senior, Kiki Amalia di kehamilan pertamanya.
Dokter bahkan sampai meminta Kiki untuk diet karena BB yang sudah terlalu besar. Bagaimana kisahnya? Yuk simak artikel ini sampai tuntas, Bunda.
Harus mengurangi karbohidrat
Kiki Amalia saat ini tengah mengandung anak pertamanya dengan sang suami Agung Nugraha. Kehamilan yang berlangsung di usia 42 tahun ini ternyata tak membuat Kiki mengalami mual muntah yang parah hingga kesulitan makan.
Selama hamil, ia mengaku nafsu makannya menjadi bertambah dan kadang diperparah karena ngidam berbagai jenis makanan. Memasuki trimester 3 kehamilan, ternyata BB Kiki sudah terlalu besar dan diminta diet oleh dokter kandungan.
Alhasil Kiki pun merubah pola makan sehari-harinya dengan cara mengurangi karbohidrat dalam jumlah yang besar. Hal ini diketahui dari unggahan yang dibagikan Kiki di akun Instagram pribadinya @kikiamaliaworld.
“Allhamdulillah Tabarakallah disuruh diet sama dokter karna berat darlin mummy nya kegemoy an.. jadi no carbs dulu untuk bbrp minggu ini,” tulis Kiki dalam unggahannya.
Tetap konsumsi menu diet yang sehat
Meski diharuskan diet karbo, calon Bunda yang satu ini tetap berusaha mengonsumsi menu diet yang sehat. Dalam artian, menu diet yang ia pilih tetap memiliki kandungan protein, serat, dan sedikit karbohidrat demi mendukung pertumbuhan Si Kecil.
Pada foto yang diunggah di Instastorynya terlihat terdapat beragam jenis makanan yang ada di dalam piring makanan Kiki. Karbohidrat yang biasanya nasi, ia ganti menjadi roti gandum yang di atasnya terdapat tambahan daging dan irisan paprika.
Untuk sayuran sebagai sumber serat, Kiki memilih wortel yang diolah dengan cara direbus. Selanjutnya, untuk tambahan protein terlihat sedikit telur di bagian kanan piring. Semua makanan ini ia nikmati dengan penuh rasa syukur dan berharap bisa menjadi manfaat untuk dukung pertumbuhan Si Kecil, Bunda.
Saat hamil memang penting untuk menjaga berat badan tetap ideal, karena BB yang terlalu besar bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan. Lantas, apa saja masalah kesehatan tersebut?
Yuk simak lebih lengkap pada halaman selanjutnya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(pri/pri)
BB IBU YANG TERLALU BESAR SAAT HAMIL HARUS DIWASPADAI BUN
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Penting Bun, 9 Larangan untuk Bunda yang Sedang Hamil Muda
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Bunda Bertubuh Pendek Lebih Berisiko Melahirkan Prematur, Mitos atau Fakta?
Manfaat Kurma untuk Ibu Hamil, Benarkah Juga Bisa Lancarkan Persalinan?
15 Tanda Mau Melahirkan, Ibu Hamil Wajib Tahu
Perkembangan Janin yang Normal di Trimester 1, 2, dan 3
TERPOPULER
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
lntip Koleksi Mobil Mewah Widiyanti Putri Menteri Paling Kaya di Indonesia
-
Beautynesia
5 Tips Penempatan Jam Dinding di Rumah agar Datangkan Keberuntungan Menurut Feng Shui
-
Female Daily
Mulai Menjamur, Body Mist Diprediksikan Bakal Jadi Tren di Tahun 2025!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kenali 5 Perbedaan Toner, Essence, Serum, Biar Nggak Salah Pakai Skincare
-
Mommies Daily
10 Pekerjaan yang Diprediksi Hilang Dalam 10 Tahun Akibat Kecanggihan Teknologi, Profesi Andakah Salah Satunya?