MOM'S LIFE
Penyakit Langka Kanker Lambung, Ini Gejala dan Faktor Penyebabnya
Mutiara Putri | HaiBunda
Kamis, 11 Feb 2021 16:28 WIBSaat usia semakin tua, tubuh akan lebih rentan terserang kanker nih, Bunda. Selain itu, penyebarannya juga akan terjadi sangat cepat karena mengalami miliaran kejadian mutasi. Inilah yang akan menyebabkan sel kanker menjadi ganas.
Sel kanker sendiri merupakan sel yang tumbuh secara tidak teratur dan membelah dengan sangat cepat. Ini biasanya akan mengambil tempat dari sel yang normal. Jika sudah tidak memiliki tempat, sel kanker akan tumbuh ke atas hingga membentuk sebuah benjolan.
Ada berbagai jenis kanker mematikan yang bisa ditemui di dunia. Kanker dengan kasus paling tinggi adalah kanker paru-paru, kanker prostat, kanker payudara, dan kanker lambung.
Di Indonesia, kanker lambung memang jarang sekali ditemui. Meski jarang, bukan berarti tidak ada yang mengidap penyakit ini. Dokter Ervina Hasti Widyandinni selaku General Manager Taiho Pharma Singapore, menjelaskan bahwa kanker lambung termasuk yang paling mematikan.
"Di Indonesia memang sedikit. Meski sedikit, bukan berarti tidak ada yang mengidapnya. Kanker ini sangat mematikan," katanya pada acara Webinar Kanker Lambung YKI bersama Taiho Pharma Singapore, Rabu (10/2/2021).
Dijelaskan lebih lanjut oleh Prof Dr. dr. Aru Sudoyo, Sp.PD., selaku ketua Yayasan Kanker Indonesia (YKI) sekaligus dokter spesialis penyakit dalam, 95 persen kanker lambung bisa terjadi karena lingkungan yang tidak sehat. Selain itu, 30-35 persen dipengaruhi oleh apa saja yang dimakan sehari-hari. Namun, risiko terkena karena keturunan dinilai sangat kecil.
"Faktor keturunan yang mempengaruhi seseorang terkena kanker lambung hanya sekitar 5 hingga 10 persen," katanya.
Prof Aru kemudian menjelaskan bahwa semakin tua usia seseorang, maka semakin rentan pula ia terserang penyakit kanker lambung.
Lantas, apa saja selengkapnya faktor penyebab kanker lambung? Klik BACA HALAMAN BERIKUTNYA yuk, Bunda.
FAKTOR PENYEBAB KANKER LAMBUNG
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Waspada, Puting Terbalik Jadi Pertanda Kanker
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
20 Tanda Seseorang Alami Kelelahan Mental, Bisa jadi Dialami Bunda!
Mirip Kelelahan, Sakit Mata Bisa Jadi Gejala COVID-19 Bun
Kanker Paru Penyebab Kematian Nomor Satu di Indonesia, Kenali Gejala dan Risikonya
Takut Kena Kanker Lambung, Wanita Ini Nekat 'Membuang' Organ Pencernaan
TERPOPULER
Momen Anak Nana hingga Kenang Mirdad Berkumpul, Penampilannya Dipuji Good Looking & Estetik
Momen Bumil Zaskia Sungkar Masak di Dapur Rumah Aesthetic, Intip Potretnya
Nama Anak artis yang Lahir di Tahun 2025 Lengkap dengan Maknanya
5 Potret Kompak Rian D'Masiv Bersama Putrinya yang Sudah ABG dan Sempat Viral
Kenali Penyebab, Gejala & Cara Mengatasi Sindrom Lorong Karpal pada Bumil
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
PROTERAL Junior, Solusi Nutrisi untuk Si Kecil yang Suka Pilih-pilih Makan
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Momen Anak Nana hingga Kenang Mirdad Berkumpul, Penampilannya Dipuji Good Looking & Estetik
Momen Bumil Zaskia Sungkar Masak di Dapur Rumah Aesthetic, Intip Potretnya
Nama Anak artis yang Lahir di Tahun 2025 Lengkap dengan Maknanya
Kenali Penyebab, Gejala & Cara Mengatasi Sindrom Lorong Karpal pada Bumil
5 Potret Kompak Rian D'Masiv Bersama Putrinya yang Sudah ABG dan Sempat Viral
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Respons Denny Sumargo Di-Spill Peluk Mesra Ani-ani di Bali
-
Beautynesia
Get the Look Sleek Black Chic Ala Metha
-
Female Daily
Siap Ketemu Kim Seon Ho dan Go Youn Jung di Jakarta? Catat Informasi Ini!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 3 Januari: Taurus Lebih Hangat, Gemini Harmonis
-
Mommies Daily
Parenting Reset: Apa yang Perlu Dipertahankan dan Dilepas di Tahun Baru