MOM'S LIFE
5 Cara Menyimpan Kol, Awet Sampai Setahun
Mutiara Putri | HaiBunda
Kamis, 25 Feb 2021 09:38 WIBKol adalah salah satu bahan masakan yang serbaguna nih, Bunda. Ia bisa dijadikan sayur berkuah, sayur tumis, bahkan lalapan.
Satu buah kol yang besar memang biasanya tak langsung habis digunakan untuk memasak. Maka perlu disimpan supaya tetap bisa digunakan saat memasak berikutnya.
Baca Juga : 7 Tips Menggoreng Kulit Salmon Supaya Renyah |
Ternyata ada cara mudah agar kol yang Bunda beli enggak cepat layu dan busuk, nih. Bunda bisa simpan kol dalam waktu yang lama, bahkan hingga setahun.
Nah, sebelum menyimpan kol, ada beberapa hal yang perlu Bunda persiapkan. Bunda perlu siapkan talenan, pisau yang tajam, mangkuk, panci, loyang, dan wadah untuk menyimpan dalam freezer.
Dilansir laman The Spruce Eats, berikut ini adalah beberapa langkah agar kol Bunda bisa awet dan tahan lama.
1. Cuci dan rendam kol
Kalau mendapatkan kol dari hasil kebun sendiri atau membelinya di pasar, Bunda harus membuang daun luarnya yang keras. Kemudian bilas sampai bersih dan rendam di dalam air dingin selama sekitar 30 menit untuk menghilangkan kotoran.
Selanjutnya, buang airnya dan keringkan kol. Cacing atau pasir bisa saja hinggap di sayur kol Bunda, nih.
2. Potong kol sesuai selera
Menyimpan kol utuh dengan keadaan yang masih bulat tidak akan membuatnya jadi tahan lama. Lebih baik menyimpannya dalam ukuran yang lebih kecil, ya.
Kol bisa disimpan dalam bentuk potongan atau irisan tipis sesuai dengan yang Bunda inginkan. Setelah Bunda memutuskan akan menyimpannya dengan bentuk apa, lanjutkanlah memotong kol.
Lihat halaman selanjutnya untuk mengetahui cara menyimpan kol agar awet sampai setahun yang lainnya yuk, Bunda.
Simak juga resep salad buah untuk menurunkan berat badan berikut ini:
MENYIMPAN KOL BEKU
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Resep Churros, Jajanan Zaman Now Biar Anak Betah di Rumah
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
8 Makanan dan Minuman yang Tak Boleh Disimpan di Freezer, Bikin Penyakit Bun
Bisa Rusak, 7 Makanan Ini Pantang Banget Disimpan di Freezer Bun!
Cara Menyimpan Sayuran di Kulkas ala Orang Jepang, Sebulan Awet Bun!
5 Trik Dapur yang Perlu Bunda Tahu, Bahan Makanan Awet & Masak Lebih Praktis
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Psikolog Ungkap Anak yang Telat Diberi HP Cenderung Lebih Bahagia Saat Dewasa
3 Resep Sarapan Anti-inflamasi yang Bisa Mengurangi Peradangan, Cuma 10 Menit!
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
5 Fakta Menarik tentang Sekuel KPop Demon Hunters 2029
3 Resep Sarapan Anti-inflamasi yang Bisa Mengurangi Peradangan, Cuma 10 Menit!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Resep Brokies Tiramisu ala Chef Juna
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!