HaiBunda

MOM'S LIFE

Mantan Istri Bisa Dapat Setengah Gaji Suami PNS dengan Syarat Ini Bun

Annisa Afani   |   HaiBunda

Selasa, 23 Mar 2021 20:21 WIB
Ilustrasi cerai/ Foto: iStock
Jakarta -

Bunda, pemerintah telah menetapkan bahwa istri yang diceraikan oleh suami berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS), berhak mendapatkan setengah dari gaji mantan suami yang menceraikannya.

Akan tetapi, ada hal yang perlu diperhatikan. Sebab, jika tak memenuhi beberapa hal maka hak tersebut dapat dibatalkan.

Hal tersebut dimuat dalam Surat Edaran Nomor 48/SE/1990. Di dalamnya telah dijelaskan soal Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 45 Tahun 1990 tentang Perubahan atas PP Nomor 10 Tahun 1983 tentang Izin Perkawinan dan Perceraian Bagi Pegawai Negeri Sipil.


Dalam surat edaran tersebut disebutkan hak atas bagian gaji untuk mantan istri. Yang mana, hak tersebut tidak dapat diberikan apabila perceraian terjadi karena istri telah berzinah atau terbukti telah melakukan kekejaman.

"Atau penganiayaan berat baik lahir maupun batin terhadap suami, atau istri terbukti menjadi pemabuk, pemadat, dan penjudi yang sukar disembuhkan," tulis SE tersebut dikutip pada Selasa (23/3/2021).

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI. 

 

Bunda, simak juga pentingnya transaksi online di masa pandemi dalam video berikut:



(AFN/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Menyusui Amrikh Palupi

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK