MOM'S LIFE
Catat Bun, Ini 5 Suplemen yang Diprediksi Populer Tahun 2021
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Rabu, 24 Mar 2021 14:53 WIBKesehatan menjadi hal penting di era pandemi COVID-19 ini, Bunda. Tak heran, kini banyak orang berlomba-lomba mengonsumsi suplemen kesehatan untuk menjaga daya tahan tubuh.
Saat ini suplemen dianggap sebagai bagian gaya hidup sehat. Banyak perusahaan yang berlomba menciptakan produk suplemen baru sesuai permintaan pasar.
Menurut data Supplement Business Report 2020, industri suplemen nutrisi mengalami pertumbuhan tertinggi dalam dua dekade terakhir. Di tahun 2020, terjadi peningkatan pertumbuhan secara keseluruhan, yakni sebesar 12,1 persen.
Angka pertumbuhan ini diprediksi akan terus berlanjut hingga 2021. Tren konsumsi suplemen di tahun ini akan fokus pada cara mencegah dan menangani dampak COVID-19.
Dilansir Healthline, berikut 5 suplemen yang diprediksi akan populer tahun 2021:
1. Suplemen anti-stres
Suplemen anti-stres bakal menjadi tren di 2021. Ahli diet Katey Davidson, MScFN, RD, mengatakan bahwa tahun 2020 dipenuhi dengan peristiwa yang mengubah hidup dan menyebabkan masalah kesehatan mental di semua kelompok usia. Akibatnya, banyak orang beralih ke suplemen untuk mengatasinya.
"Sebuah laporan oleh Coherent Market Insights mengantisipasi tingkat pertumbuhan sebesar 8,5 persen di pasar suplemen kesehatan otak dan mental selama 6 tahun ke depan," kata Davidson.
Beberapa suplemen anti-stres ini umumnya mengandung magnesium, vitamin B-kompleks, L-theanine, melatonin, valerian, chamomile, dan cannabidiol (CBD). Kandungan-kandungan tersebut memang dikaitkan dengan kualitas tidur yang lebuh baih dan dapat mengatasi stres serta rasa cemas, Bunda.
Selain itu, kandungan adaptogen nabati semakin populer karena dapat mendukung respons stres tubuh. Pengobatan tradisional Ayurveda, seperti ashwagandha dan rhodiola juga banyak dicari karena dapat menurunkan kecemasan, kadar kortisol, dan gejala depresi ringan.
"Meski bahan-bahan ini dapat bermanfaat bagi kesehatan mental, Anda tetap harus konsultasi ke pelayanan kesehatan. Apalagi kalau sudah menjalani pengobatan untuk mengatasi depresi, gangguan kecemasan, atau penyakit mental lainnya," ujar Davidson.
Baca halaman selanjutnya untuk tahu 4 suplemen lainnya ya, Bunda.
Simak juga tips memilih obat-obatan saat terkena COVID-19, dalam video berikut:
(ank/som)
SUPLEMEN KECANTIKAN DAN DAYA TAHAN TUBUH
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
9 Jenis Makanan untuk Membuat Kulit Awet Muda
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
3 Suplemen yang Tak Dibutuhkan Tubuh, Bunda Perlu Tahu
WHO Berharap Status Darurat Dicabut, Pandemi COVID-19 Sudah Berakhir?
Waspada Bun! Ada Suplemen yang 'Dioplos' Dexamethasone hingga Tramadol
Rencana Liburan Akhir Tahun? Ini Lho Bun Tempat yang Perlu Dihindari
TERPOPULER
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Perjalanan Karier Andhara Early, dari Runner Up Gadis Sampul hingga Sukses Jualan Basreng
-
Beautynesia
7 Cara Cerdas Menghadapi Tindakan Agresif Orang yang Sedang Marah
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Pernikahan Viral, Pengantinnya Bagi-bagi Tas Impor ke Bridesmaid di Pelaminan
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!