MOM'S LIFE
3 Resep Coto Makassar Asli Kental dan Gurih, Bisa Pakai Air Cucian Beras Bun
Melly Febrida | HaiBunda
Selasa, 28 Sep 2021 06:59 WIBKangen menyantap coto makassar, Bunda? Bikin sendiri di rumah yuk. Hidangan berkuah kental yang kaya rempah ini merupakan salah satu masakan khas Sulawesi Selatan.
Resep coto makassar asli dengan kuah kental biasanya yang paling dicari. Coto makassar biasanya menggunakan daging sapi untuk isiannya atau jeroan yang bisa disesuaikan dengan selera Bunda. Rasanya makin segar lagi dengan perasan air jeruk.
Coto makassar juga biasa disantap dengan ketupat atau burasa. Beberapa resep coto makassar pun ada yang menggunakan air cucian beras maupun kacang tanah yang digerus. Namun air cucian beras tersebut yang sudah dicuci kesekian kali, bukan hasil cucian beras yang pertama.
Cara tersebut membuat tektur coto makassar menjadi kental serta memberikan rasa gurih yang kuat, Bunda. Jika Bunda ingin bereksperimen membuat coto makassar di rumah, berikut tiga resep coto makassar asli yang dilansir dari berbagai sumber:
1. Resep coto makassar pakai cucian beras
Bahan:
- 500 gram daging sapi
- 500 gram paru sapi
- 1 liter kaldu sapi
- 1 liter air cucian beras
- 3 cm lengkuas, memarkan
- 2 cm jahe, memarkan
- 1 batang serai, memarkan
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 150 gram kacang kupas, sangrai
Bumbu halus:
- 7 siung bawang putih
- 3 butir kemiri
- 1 sdt merica butiran
- 1 sdt ketumbar
- 1/2 sdt jintan
- 2 sdt garam
Pelengkap:
- bawang merah goreng
- buras
- sambal rawit merah
- jeruk nipis
Cara membuat:
- Rebus daging dan paru-paru hingga empuk. Tiriskan.
- Sisihkan kaldu daging hasil rebusan sebanyak 1 liter.
- Tumbuk atau giling halus kacang tanah sangrai. Sisihkan.
- Tumis bumbu halus hingga wangi. Lalu tambahkan lengkuas, jahe, daun jeruk, daun salam, dan serai. Aduk hingga wangi. Angkat.
- Masukkan tumisan ke dalam panci, kemudian tambahkan kaldu daging, kacang tanah halus, potongan daging dan paru. Masak dengan api kecil hingga bumbu meresap.
- Tuangkan air cucian beras dan gula. Masak hingga kuah kental dan bumbu meresap. Matikan api.
- Sajikan Coto Makassar dengan pelengkapnya.
Untuk resep coto makassar lainnya Bunda bisa klik baca halaman selanjutnya ya.
Simak juga resep hidden veggie mac and cheese ala Chef Steby berikut ini:
DUA RESEP COTO MAKASSAR KENTAL
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
4 Resep Jaga Kesehatan Otot & Sendi Ala Nabi Muhammad
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Resep Menu Masakan 100 Ribu Seminggu untuk Keluarga, Hemat Bergizi
13 Resep Masakan Kerang Kupas Saus Tiram, Bumbu Rica & Beragam Bumbu
Resep Coto Makassar, Variasi Menu Olahan Daging Kurban
Resep Coto Makassar, Sedapnya Aroma Khas Sambal Taoco
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
5 Fakta Menarik tentang Sekuel KPop Demon Hunters 2029
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!