MOM'S LIFE
7 Trik Agar Posisi Seks Doggy Style Terasa Lebih Intim
Kinan | HaiBunda
Senin, 08 Nov 2021 21:45 WIBPosisi seks doggy style merupakan salah satu posisi yang paling disukai, terutama karena memberikan sensasi lebih pada klitoris. Nah, apa saja variasi yang dapat dilakukan pada posisi doggy style?
Dikutip dari Pop Sugar, posisi ini selain dapat mendekatkan bonding, juga dapat meningkatkan peluang orgasme, lho. Salah satunya karena meningkatnya pelepasan endorfin dalam tubuh.
Wanita bisa mendapatkan penetrasi sedalam mungkin di posisi ini, sekaligus dapat meraih G-spot.
Ya, meski posisi seks doggy style dilakukan tanpa adanya kontak mata, tetapi orgasme tetap bisa didapat karena dalamnya penetrasi yang didapat.
Berikut beberapa trik yang bisa diterapkan agar posisi doggy style terasa lebih intim dan menyenangkan:
1. Jangan lupa mulai dengan foreplay
Tak perlu terburu-buru saat penetrasi, penting untuk tetap menyediakan waktu untuk foreplay. Termasuk untuk melakukan posisi doggy style.
Seperti dikatakan sebelumnya, doggy style merupakan posisi penetrasi seks yang dalam dan intens. Jadi jika foreplay dilewatkan, besar kemungkinan posisi ini terasa tak nyaman.
Luangkan waktu idealnya sekitar 10-20 menit untuk foreplay, misalnya dengan saling menyentuh zona sensitif seksual favorit masing-masing.
2. Lakukan dalam posisi vertikal
Jika lutut Bunda mulai terasa pegal dengan posisi doggy style klasik, yuk coba sesekali lakukan dalam arah vertikal alias berdiri.
Atur posisi istri berdiri dan bersandar ke depan (misalnya ke dinding), bisa juga dengan membungkuk ke meja, lalu penetrasi dilakukan dari arah belakang.
3. Berbaring telungkup
Selain dalam posisi berdiri, Bunda juga dapat melakukan posisi doggy style dengan berbaring telungkup. Terapkan posisi ini dengan atau tanpa bantal di bawah panggul, sesuai kenyamanan Bunda.
4. Lakukan di ruangan lain
Bagian terbaik tentang posisi seks doggy style yakni bisa dilakukan di mana saja, tak melulu harus di kamar tidur.
Misalnya Bunda dapat melakukannya di kamar mandi, berdiri sambil bertumpu di pegangan tangga, atau bersandar di meja dapur.
Nah, simak ulasan lengkap tentang variasi posisi seks doggy style di halaman selanjutnya, yuk!
Apa sih yang bikin Bunda susah orgasme saat berhubungan seks? Cek di video ini:

JANGAN SUNGKAN GUNAKAN PELUMAS DAN BANTAL EKSTRA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Vaginoplasty Ternyata Bisa Memengaruhi Kualitas Hubungan Seks
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
4 Hal Perlu Dilakukan Saat Foreplay Agar Seks Makin Nikmat
Berapa Lama Seharusnya Durasi Ideal Foreplay?
6 Jurus Foreplay yang Bikin Bunda 'Liar' di Tempat Tidur
3 Ide Foreplay yang Bikin Hubungan Seks Makin Hot
TERPOPULER
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Psikolog Ungkap 5 Kata Penyelamat Emosi Bunda Saat Anak Bikin Marah
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Yuna ITZY Debut Akting lewat 'Miss Undercover Boss', Adu Peran dengan Park Shin Hye
-
Beautynesia
Cuma 10 Menit! Ini Resep Sup Tahu Telur untuk Menu Makan Malam yang Hangat dan Rendah Kalori
-
Female Daily
Manis dan ‘Dreamy’, Intip Look Nadin Amizah saat Lamaran dengan Faishal Tanjung!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Cerita Wanita Mundur Jadi Bridesmaid Setelah Diminta Bayar Rp 13 Juta
-
Mommies Daily
10 Tayangan Terbaru Juli 2025: Dari Film Bioskop hingga Drama Korea