MOM'S LIFE
Benarkah Berhubungan Seks sampai Orgasme Bisa Redakan Nyeri Haid Bunda?
Sheila Permatasari | HaiBunda
Minggu, 20 Mar 2022 21:45 WIBHampir 48% wanita yang telah mengalami haid pernah mengalami nyeri PMS, dan ada 20% dari mereka mengalami gejala yang cukup parah sehingga mengganggu aktivitas sehari-harinya. Konon, ini bisa diatasi dengan berhubungan seks sampai orgasme, lho. Benarkah demikian?
Ketika mengalami PMS, gejalanya di antaranya yaitu kram perut, stress, sakit kepala, sakit punggung, dan perubahan suasana hati yang cukup sering. Itulah mengapa kebanyakan orang merasa fisiknya tidak nyaman dan mempunyai tekanan emosional yang signifikan saat PMS, Bunda.
Hal ini bisa terjadi karena hormon yang naik turun pada minggu ke dua masa haid. Ovulasi akan terjadi sekitar pertengahan siklus haid. Nah saat itu, tubuh Bunda melepaskan sel telur yang kemudian menyebabkan kadar estrogen dan progesteron menurun.
Perubahan kadar ini juga bisa mempengaruhi kadar serotin, Bunda. Ini adalah hormon yang membantu mengatur suasana hati, siklus tidur dan nafsu makan.
Selain mengalami kesulitan tidur dan mengidam makanan, tingkat serotin yang rendah juga dapat menimbulkan perasaan sedih dan mudah tersinggung.
Tetapi, jangan khawatir ya Bunda, karena ada beberapa cara untuk mengatasi hal ini. Mengutip dari laman Health Line, berikut beberapa cara yang bisa Bunda coba untuk mengatasi PMS saat haid:
- Berolahraga. Olahraga bisa membantu mengatasi gejala stres, sulit berkonsentrasi dan kelelahan, Bunda.
- Menjaga pola makan. Bunda, baiknya hindari makanan dan minuman yang mengandung kafein, garam dan gula dalam dua minggu sebelum masa haid ya. Ini bisa mengurangi gejala PMS.
- Tidur yang cukup. Pastikan Bunda tidur sekitar delapan jam setiap malam ya. Karena Bunda, kurang tidur bisa memperburuk gejala PMS seperti merasa murung, stres dan cemas.
- Atasi stres. Gejala PMS juga bisa diatasi dengan mengatasi stres, Bunda. Bunda bisa mengobrol dengan orang terdekat atau melakukan yoga, pijat dan meditasi.
- Hindari rokok. Dalam satu penelitian, melaporkan bahwa wanita yang merokok mengalami gejala PMS lebih buruk daripada wanita yang tidak merokok, Bunda.
Nah, selain cara-cara di atas, ternyata mengalami orgasme saat haid juga dapat membantu mengatasi gejala PMS lho, Bunda.
Cek penjelasannya di halaman berikutnya yuk.
ORGASME DAPAT MENGATASI GEJALA PMS
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
4 Penyebab Lapar dan Ngidam Makan Manis atau Asin Menjelang Haid
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Mengenal HSDD, Penyebab Gairah Seks Menurun dan Hubungan Intim Tak Nikmat
Tanpa Seks, Ini 5 Cara Agar Tetap Intim dengan Suami Saat Bunda Haid
Ini Manfaat Berdoa Sebelum Bercinta Bunda
Kehidupan Seks Terasa Hambar? 5 Tips Ini Bisa Membantu
TERPOPULER
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: DJ Panda soal Erika Carlina-Bravy Vs El Rumi Ketahuan Like IG Marsha Aruan
-
Beautynesia
Bukan Dude Harlino, Ini Pemilik Roti'O yang Outletnya Hadir di Banyak Stasiun
-
Female Daily
Kenalan dengan Bleph Bun, Tren Rambut yang Lagi Digemari Selebriti Hollywood!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Cerita Wanita yang Viral Bongkar Sister Hong Lombok, MUA Cantik Ternyata Pria
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran