MOM'S LIFE
10 Makanan Bikin Lemak Hilang, Bantu Tubuh Ramping Lebih Cepat
Tim HaiBunda | HaiBunda
Minggu, 25 Sep 2022 13:55 WIBTubuh kita butuh banyak nutrisi yang terkadang dalam makanan kita sehari-hari, Bunda. Asupan nutrisi tersebut mulai dari protein, karbohidrat, dan lemak.
Walaupun tubuh membutuhkan lemak, kelebihan lemak jahat juga dapat menyebabkan ketidakseimbangan dalam tubuh.
Lemak dalam tubuh bisa hilang jika Bunda rutin membakar kalori seperti rajin berolahraga. Selain membuat tubuh sehat, olahraga juga bisa mengontrol nafsu makan agar tidak berlebihan.
Dikutip laman Eat This, ada beberapa makanan yang dapat meluruhkan lemak dalam tubuh. Apa saja daftar makanan tersebut?
10 Daftar Makanan Bikin Lemak Hilang
1. Cabai Rawit
Buat Bunda pencinta pedas, ini menjadi kabar gembira lantaran cabai rawit ternyata terbukti dapat membakar lemak di dalam tubuh. Berdasarkan sebuah penelitian di American Journal of Clinical Nutrition, menjelaskan bahwa mengonsumsi senyawa capsaicin (yang biasanya ditemukan di dalam lada) per hari dapat mempercepat hilangnya lemak.
Senyawa tersebut juga diketahui dapat mengubah makanan menjadi energi dan menekan nafsu makan secara alami.
2. Guacamole
Guacamole merupakan salah satu makanan yang berasal dari Meksiko. Makanan ini berbahan dasar alpukat yang dicampur dengan lemon dan garam.
Konon, satu sendok guacamole disebut dapat menghilangkan rasa lapar dan membakar lemak dalam tubuh nih, Bunda. Tak hanya itu, alpukat yang mengandung vitamin B6 secara langsung dapat melawan hormon stres.
3. Oatmeal
Sering kali, oatmeal disebut sebagai makanan orang yang sedang melakukan diet. Meski begitu, orang yang mengonsumsi makanan sejenis oatmeal rupanya hanya mempunyai 10 persen lemak pada perut.
Menurut sebuah studi di University of Tifts mengatakan bahwa oatmeal mengandung sedikit lemak, Bunda. Hal ini karena serat yang terkandung di dalam biji-bijian akan melakukan pembakaran secara lambat. Ini membuat orang yang mengonsumsinya kenyang lebih lama.
Lalu apa lagi daftar makanan yang dapat meluruhkan lemak? TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bunda, yuk, download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
(fir/fir)Simak video di bawah ini, Bun:
Hidup Lebih Sehat Yuk, Ini 8 Makanan Pengganti Nasi untuk Diet Bun
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Perhatikan Bun! Ini 9 Cara Ampuh Hilangkan Lipatan Lemak di Pinggang
10 Penyebab Lemak Menumpuk di Perut, Jangan Dianggap Sepele Bun
Tips Diet ala Ade Rai, Pastikan Ada 3 Komponen Makro Nutrisi Ini Bun
7 Tips Diet untuk Kecilkan Lengan, Sertai dengan Olahraga Angkat Beban Bun
TERPOPULER
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Jadwal dan Niat Puasa Ayyamul Bidh Juli 2025
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Gambar Tangan atau Otak yang Pertama Kamu Lihat? Ini Artinya...
-
Female Daily
Jadi Favorit Para Selebriti, Yuk Kenalan dengan Filler Payudara!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Khloe Kardashian Mengaku Operasi Plastik, Ini Daftar Oplas yang Dilakukannya
-
Mommies Daily
Dimulai 14 Juli 2025, Sekolah Rakyat Jadi Harapan Baru untuk Anak-anak dari Keluarga Miskin