MOM'S LIFE
Kisah Bunda 4 Anak yang Sempat Kehilangan Jati Diri, Merasa 'Hidup' Lagi karena Ini
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Senin, 27 May 2024 19:05 WIBMenjadi seorang ibu adalah pekerjaan yang tak mudah, Bunda. Terkadang, kesibukan mengurus anak membuat seorang ibu lupa untuk mencintai dirinya sendiri hingga kehilangan jati diri.
Hal tersebut juga pernah dialami Bunda empat anak bernama Iswa Hoorand. Sebelum menjadi content creator, Iswa hanya fokus mengurus anak-anaknya hingga ia enggan untuk merawat diri.
Proses transformasi untuk menjadi dirinya yang sekarang tidak mudah. Tetapi, Iswa percaya semua dapat terjadi bila ada dukungan dari suami.
Melalui unggahan di Instagram, Iswa menceritakan kisah perubahannya, dari yang dulu ibu rumah tangga hingga kini menjadi content creator yang kerap memberikan edukasi positif pada ibu rumah tangga lain. Dari yang dulu malas dandan hingga kini jadi Bunda yang suka makeup dan merawat diri.
"Perjalananku 2 tahun terakhir dari yang males dandan & merawat diri sampai ke glowing lagi seperti dulu yg stylish dan modis. Prosesnya gak mudah, tapi semua tergantung mood & rekening," tulisnya di Instagram @iswahoorand," tulis Iswa di Instagram @iswahoorand.
"Eh mood yg paling nmor satu loh, krn itu jd penentu kita mau apa enggak merawat diri. Lalu juga support dari orang terdekat (suamiku jd supporter satu2nya)," sambungnya.
Ya, selama dua tahun, Iswa mencoba mengubah dirinya secara perlahan-lahan. Perubahan bermula saat ia melihat perempuan yang sedang berbelanja mencoba pakaian di fitting room. Ia lantas berpikir tentang fokus hidup yang sepenuhnya hanya diberikan untuk anak-anak, tanpa pernah memikirkan dirinya sendiri.
"Yang jadi titik kesadaranku waktu itu aku shopping sama anakku, trus ngelihat perempuan kefitting room bawa baju ntuk dicobain. Trus aku mikir, kenapa setiap kali kesini aku belanja baju anak terus, lah ntuk aku donk sesekali. Kan suami & anak2 butuh istri & ibu yg cantik & sehat luar dalam," ujarnya.
Iswa mulai enggan merawat diri sejak pindah ke luar negeri. Di lain sisi, Iswa juga mengaku pernah menjadi korban KDRT sebelum menikah lagi dengan pria bule.
"Tahun2 sebelumnya aku gmn? Sejak pindah ke LN, waduh pikiranku kacau balau berikut dengan penampilanku, lusuh & kucel tapi wangi. Kondisi mental yg porak poranda pasca KDRT, pindah kenegara orang yg aku gak ada kenal siapapun, serasa sangat asing semuanya, berasa pindah planet," ungkapnya.
Iswa lantas mulai berubah secara perlahan sejak anak keempatnya lahir. Ia kerap membagikan aktivitasnya sehari-hari selama menjadi istri dan Bunda empat anak di media sosial. Ia juga mulai kembali merawat diri dengan mempercantik diri.
Lalu, seperti apa perubahan Iswa dan apa sarannya untuk para Bunda lain yang sedang mencoba berubah?
Selengkapnya dapat dibaca di halaman berikutnya ya.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(ank/fia)
DUA TAHUN PERUBAHAN HIDUP ISWA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
BundaTalks: Cerita Bunda 'S' Rasakan Pahit Bercerai dari Korban Generation Sandwich
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Kisah IRT Bunda Ory Sukses Jadi Content Creator, Dibantu Suami Bikin Studio di Rumah
Belajar Jadi Content Creator Yuk, Daftar Kelas Online di Sini Gratis Bun
Umur 18 Tahun Erika Richardo Hasilkan Ratusan Juta per Bulan, Bisnis Apa?
Felicia Putri Usia 25 Tahun Gajinya Rp400 Juta per Bulan, Kerja Apa?
TERPOPULER
Mengenal Roche Peserta Coc Season 2 yang Kepintarannya Curi Perhatian, Ini 5 Potretnya
Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS
5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Piyu Padi dan Mantan Istri Kompak Hadiri Kelulusan SMA Sang Putri di Inggris, Ini Potretnya
Squid Game Season 3 Sudah Tayang! Intip Fakta Menarik dan Reaksi Para Pemain
5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal
Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS
SAKA Market Vol. 2: Green Trails Festival Sukses Digelar 2 Hari, Catat 6.500 Pengunjung
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Gading Marten Beri Gisel Nasihat soal Kenalkan Pacar ke Gempi
-
Beautynesia
Bikin Anak Memberontak, Ini 5 Kalimat Beracun yang Pantang Diucapkan Orangtua Menurut Ahli Parenting
-
Female Daily
Manis dan ‘Dreamy’, Intip Look Nadin Amizah saat Lamaran dengan Faishal Tanjung!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Hyeri Digosipkan Cinlok dengan Wootae di Lokasi Syuting, Ini Kata Agensi
-
Mommies Daily
10 Tayangan Terbaru Juli 2025: Dari Film Bioskop hingga Drama Korea