sign up SIGN UP search

parenting

7 Kesalahan Orang Tua yang Bisa Berdampak Buruk pada Anak

Melly Febrida   |   Haibunda Senin, 23 Jul 2018 08:05 WIB
5. Orang Tua Berantem
Kesalahan orang tua ini serius lho, Bun, bisa menyakiti anak. Simak yuk, agar kita nggak menyakiti perasaan anak. caption

Orang tua yang tidak saling mencintai dan memiliki masalah perkawinan bisa menciptakan ketegangan di rumah, Bun. Anak-anak bisa merasakan ketegangan ini dan mengacaukan rasa keamanan dan kedamaian batin mereka.

Orang tua harus bertanggung jawab untuk mencoba menyelesaikan masalah mereka. "Tetapi terlalu banyak pasangan yang memiliki masalah serius tapi tidak melakukan apa-apa, sementara anak-anak mereka menderita," ucap Rabbi.

6. Menuruti Kemauan Anak
BACA HALAMAN BERIKUTNYA
Share yuk, Bun!
BERSAMA DOKTER & AHLI
Bundapedia
Ensiklopedia A-Z istilah kesehatan terkait Bunda dan Si Kecil
Rekomendasi
Ayo sharing bersama HaiBunda Squad dan ikuti Live Chat langsung bersama pakar, Bun! Gabung sekarang di Aplikasi HaiBunda!
ARTIKEL TERBARU
  • Video
detiknetwork

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

Pantau terus tumbuh kembang Si Kecil setiap bulannya hanya di Aplikasi HaiBunda!