CERITA BUNDA
Polosnya Ibuku, Naik Pesawat Terbang Malah Lepas Sandal
Sahabat HaiBunda | HaiBunda
Jumat, 22 Jan 2021 17:37 WIBSaya ini anak rantau. Walau perempuan, saya berani keluar dari kampung dan pergi ke Jakarta.
Awalnya memang ditemani sama Mak (Mama). Tapi setelah sebulan, saya berani ditinggal sendiri sedangkan Mak dan Bapak pulang kampung.
Waktu itu karena yang kami tahu cuma naik bus ke Jakarta, jadi dari kampung kami berkendara tiga hari tiga malam. Sampai di Jakarta, saya diperkenalkan ke beberapa saudara yang dititip untuk ngejagain selama saya di sini.
Pas Mak dan Bapak pulang, mereka naik bus lagi. Sudah biasa, Bun kami naik bus. Mau gimana lagi? Ngga kebayang naik pesawat karena harganya mahal.
Selama di Jakarta, saya pindah beberapa kali dan akhirnya menetap di Tangerang. Saya sempet kerja jadi buruh pabrik dan malah ketemu Bapaknya anak-anak di situ.
Kami menikah dan tidak lama saya hamil. Alhamdulillah, rezeki bayi kali ya, Bun, ekonomi keluarga kami membaik. Kebetulan suami juga punya beberapa usaha sampingan berupa apartemen deret alias rumah kontrakan.
Dari uang itu, saya izin suami untuk berangkatkan Mak dan Bapak ke Tangerang untuk menemani saya melahirkan. Tapi kali ini saya ingin menyenangkan Mak dengan membelikannya tiket pesawat.
Lihat reaksi Mak di HALAMAN SELANJUTNYA ketika saya meneleponnya untuk kirim tiket pesawat, huhu terharu aku, Bun!
Simak juga video berikut mengenai cerita Bunda Fanny Fabriana yang positif Covid-19 dan diberikan semangat Islami oleh sang Ibunda.
Mak Nangis Saat Saya Kasih Kabar Itu...
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Apa yang Salah Denganku, Empat Kali Hamil Tak Pernah Mudah hingga Kehilangan Anak Ketigaku..
Anakku Belum Bicara Jelas di Usia 13 Bulan, Jujur Aku Takut Ia Speech Delay
Ipar Lebay, Berawal dari Panci Masak Berujung 'Kompori' Suami Ceraikan Aku
Suami 'Ketindihan' yang Tidak Kasat Mata Sejak Warung Kami Laku Keras
TERPOPULER
Sebut Kode Ini di Hotel, Tamu Bisa Rahasiakan Identitas saat Menginap
Ketahui Ciri Anak Remaja Tidak Bersyukur, Sering Ucapkan 11 Kalimat Ini
Momen Pengacara Viral Sangun Ragahdo & Istri Gelar Gender Reveal Anak Pertama, Intip Potretnya
Mulai 2026, Dua Negara Ini Bebaskan Biaya Melahirkan
7 Tanda Kamu Sudah Meninggalkan Status Rakyat Kelas Menengah dan Naik Level
REKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Bukan Sekadar Bangsawan, 5 Putri dan Pangeran Kerajaan Asia dengan Prestasi Gemilang
Ramai Sepekan: Lamaran Syifa Hadju & El Rumi, Pesawat ATR Hilang Kontak di Maros hingga Hujan Ekstrem Jakarta
Sebut Kode Ini di Hotel, Tamu Bisa Rahasiakan Identitas saat Menginap
Momen Pengacara Viral Sangun Ragahdo & Istri Gelar Gender Reveal Anak Pertama, Intip Potretnya
Intip Sumber Kekayaan Nicola Peltz, Istri Brooklyn yang Disebut Lebih Kaya dari Keluarga Beckham
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Menu Ekstrem, Warung Makan di Sleman Jual Tongseng Kelelawar-Ular
-
Beautynesia
6 Zodiak yang Berani Ngomong Blak-blakan dan Apa Adanya
-
Female Daily
Trueve Perkenalkan Vita C Glow Series dengan Teknologi Dual Delivery System!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
8 Artis Korea Kehilangan Iklan Brand Imbas Skandal, Terbaru Cha Eun Woo
-
Mommies Daily
Nama Bayi 2026: 15 Inspirasi untuk Anak Laki-Laki dan Perempuan Beserta Artinya