HaiBunda

KEHAMILAN

Seks Aman Saat Hamil, Banyak Manfaat Lho Bunda

Amelia Sewaka   |   HaiBunda

Sabtu, 15 Dec 2018 13:12 WIB
Seks Aman Saat Hamil, Banyak Manfaat Lho Bunda/ Foto: Istock
Jakarta - Demi menjaga kondisi kehamilan istri, terkadang suami harus 'puasa' berhubungan intim. Hal ini karena para pasangan takut aktivitas seks malah memicu kontraksi.

Menurut dr Boy Abidin, SpOG(K), dari RS Mitra Keluarga Kelapa Gading, boleh saja kok tetap berhubungan seksual selama sang istri sedang mengandung. Tapi, ada hal yang harus diperhatikan ya, Bun.

Syaratnya, boleh bercinta selama sang istri tidak mengalami kondisi yang bisa membahayakan janin. Di antaranya tidak terjadi perdarahan, tidak muncul rasa nyeri, dan tidak ada gangguan pada fisik ibu hamil, terutama yang berkaitan dengan kandungannya.


"Sebab kan seks hanya melibatkan vagina, sedangkan bayi terletak di dalam rahim," jelas dr Boy, seperti dilansir detikcom.

Nah, berikut beberapa keuntungan saat Bunda lakukan seks ketika hamil, dikutip dari What to Expect. Cek halaman selanjutnya ya, Bunda.

(aml/muf)

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3

Mom's Life Annisa Karnesyia

Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing

Kehamilan Annisa Karnesyia

8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

Mom's Life Aisyah Khoirunnisa

Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A

Mom's Life Annisa Karnesyia

Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?

Kehamilan Ajeng Pratiwi & Sutan Muhammad Aqil

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya

8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing

Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK