KEHAMILAN
Air Nabeez, Infused Water Kurma yang Baik untuk Ibu Hamil
Haikal Luthfi | HaiBunda
Jumat, 15 May 2020 14:08 WIBInfused water menjadi minuman tren kekinian masyarakat untuk menjalani pola hidup sehat, lho Bun. Infused water atau disebut juga air alkali mengandung sari buah yang menyatu (diinfus) dengan air.
Biasanya, minuman ini tidak langsung diminum begitu saja. Kebanyakan dari mereka menyimpannya terlebih dahulu di kulkas. Infused water ini bisa menjadi pilihan dalam mengonsumsi air putih.
Mengonsumsi infused water pun memiliki manfaat untuk kesehatan, khususnya kesehatan ibu hamil. Seperti yang diketahui, selama masa kehamilan, asupan gizi harus diperhatikan dan infused water dapat memenuhi kebutuhan nutrisi sekaligus hidrasi ibu hamil.
Salah satu infused water yang dianjurkan untuk ibu hamil adalah air nabeez yang merupakan infused water dari buah kurma.
Sebuah studi mengatakan, mengonsumsi kurma dapat memperkuat urat-urat rahim sehingga memudahkan proses persalinan. Kurma juga merupakan sumber folat yang membantu mencegah cacat bawaan yang terkait dengan otak dan sumsum tulang belakang pada janin.
Adapun air nabeez sangat mudah sekali dibuat, Bun. Mengutip dari Detikfood, berikut cara membuatnya:
Bahan-Bahan
- 5-7 butir kurma, disunnahkan jumlah ganjil
- Air secukupnya
Cara Membuat:
1. Tuangkan air matang ke dalam wadah (bisa menggunakan gelas/botol minuman).
2. Pisahkan kurma dengan bijinya, kemudian tuangkan ke dalam wadah yang sudah berisi air.
3. Tekan kurma agar sedikit lunak sehingga sari buahnya menyebar.
4. Tutup rapat dan diamkan sekitar 8-12 jam di suhu ruangan atau kulkas.
5. Air nabeez siap disajikan. Selamat mencoba, Bunda.
Simak juga Bun, resep es kurma tamarin pada video berikut:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Kurma Disebut Bisa Memancing Kontraksi, Simak Faktanya Bun
9 Resep Kurma yang Bagus Dikonsumsi untuk Program Hamil Beserta Manfaatnya
7 Cara Makan Kurma Muda untuk Promil yang Efektif & Manfaatnya
Perlu Bunda Tahu, Manfaat Makan Kurma bagi Ibu Hamil
TERPOPULER
Waktu Tidur yang Ideal Menurut Pakar dan Lamanya yang Dibutuhkan Tubuh
5 Potret Baby Arra Anak Kedua Angga Maliq & D'Essentials, Beda 13 Tahun dengan Sang Kakak
Kapan Puasa 2026? Ini Perkiraan Awal Ramadan 1447 H
7 Penyebab Bayi Baru Lahir Bisa Alami Sembelit, Bunda Perlu Tahu
7 Gejala Diabetes yang Muncul di Malam Hari Sebelum Tidur, Bunda Harus Waspada!
REKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Lip Balm untuk Melembapkan Bibir Kering
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Maskara dengan Efek Memanjangkan Bulu Mata, Bikin Lentik!
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Perasaan Ben Kasyafani saat Sienna Minta Pindah dengan Marshanda di Usia 12 Th, Sedih tapi..
7 Penyebab Bayi Baru Lahir Bisa Alami Sembelit, Bunda Perlu Tahu
Waktu Tidur yang Ideal Menurut Pakar dan Lamanya yang Dibutuhkan Tubuh
5 Potret Baby Arra Anak Kedua Angga Maliq & D'Essentials, Beda 13 Tahun dengan Sang Kakak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Reaksi Aufar Hutapea Saat Foto Bareng Pacar Berondong Olla Ramlan
-
Beautynesia
Get The Look: Ide Outfit Simple ke Pantai untuk Hijabers ala Adinda Valda
-
Female Daily
Yuk Seru-seruan di POP MART Christmas Town Grand Indonesia!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
9 Foto Rumah Inara Rusli, Lantai 3 Lokasi Rekaman CCTV Viral Jadi Sorotan
-
Mommies Daily
Rahasia Rumah Estetik, Ini 8 Toko Furnitur yang Jual Dekorasi Rumah