KEHAMILAN
Sering Lemas Saat Haid? Booster dengan 3 Makanan Penambah Darah Yuk!
Meita Fajriana | HaiBunda
Minggu, 08 Aug 2021 15:21 WIBJakarta - Periode haid atau menstruasi terkadang membuat tubuh Bunda terasa lemas. Hal ini karena Bunda mengeluarkan darah dari peluruhan dinding rahim yang tidak dibuahi. Untuk itu, jika Bunda merasa tubuh lemas saat haid, perlu bagi Bunda mengonsumsi makanan penambah darah. Apa saja makanan yang dapat menambah darah selama masa haid?
Melansir dari laman HealthShots, pendarahan hebat saat haid dapat memiliki beberapa penyebab, tetapi yang penting untuk diingat adalah bahwa hal tersebut adalah pertanda tidak baik untuk kesehatan Bunda. Untuk itu Bunda perlu mengonsumsi makanan kaya zat besi penambah darah yang dapat membantu Bunda lebih kuat saat menstruasi.
Stres, ketidakseimbangan hormon, obat-obatan, dan bahkan olahraga berat merupakan salah satu dari alasan yang dapat membuat Bunda mengalami pendarahan hebat selama menstruasi. Pendarahan hebat selama haid ini disebut sebagai menoragia. Namun masalah muncul ketika terjadi pendarahan berkepanjangan yang seringkali berujung pada kekurangan zat besi.
Menurut ahli ginekologi, menoragia sangat parah dalam kasus-kasus tertentu sehingga dapat menyebabkan anemia pada beberapa wanita. Zat besi adalah nutrisi penting. karena bertanggung jawab untuk pembuatan sel darah merah (RBC) dalam tubuh Bunda. Tingkat sel darah merah yang rendah menyebabkan kelelahan, detak jantung yang cepat, dan sesak napas.
“Zat besi sangat dibutuhkan saat menstruasi, karena Anda kehilangan darah. Menstruasi dapat menyebabkan anemia defisiensi besi jika zat besi yang hilang selama siklus tidak digantikan oleh zat besi dalam makanan. Siklus menstruasi yang berat tidak berarti Anda akan mengalami anemia, kecuali jika Anda kekurangan makanan kaya zat besi. Oleh karena itu, menambahkan suplemen zat besi atau makanan kaya zat besi bisa menjadi ide yang baik,” kata Priya Palan ahli diet yang bekerja dengan Zen Multispecialty Hospital, Mumbai dikutip dari laman HealthShots.
Melansir dari laman Healthline, banyak orang mengalami gejala tidak nyaman saat menstruasi. Beberapa makanan dapat mengurangi gejala ini, sementara makanan lain dapat memperburuknya. Gejala tersebut seperti kram perut, sakit kepala, mual, kelelahan, kembung, perubahan suasana hati, hingga diare.
Apa saja makanan yang bantu menghilangkan lemas? Simak referensi makanan yang bisa menambah darah di halaman selanjutnya!
Simak juga ya pengaruh kurang tidur pada menstruasi dalam video di bawah ini:
MAKANAN PENAMBAH DARAH SAAT HAID
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Lupa Tanggal Haid, Bisakah Usia Kehamilan Diprediksi Lewat USG?
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Bahan Makanan yang Bisa Bikin Menstruasi Bunda Terasa Makin Nyeri
15 Makanan Penambah Darah Ibu Hamil, Ada Jus dan Buah-buahan
10 Tanda Datangnya Menstruasi, Sakit Kepala hingga Cemas Berlebihan
Bahaya Penggunaan Menstrual Cup Saat Haid, Rentan Infeksi?
TERPOPULER
Food Vlogger Farida Nurhan Panas Tinggi & Kejang hingga Dilarikan ke RS
Bacaan Doa agar Dicintai Allah Lengkap: Arab, Latin & Artinya
Terpopuler: Potret 7 Bulanan Kehamilan Lesti Kejora
5 Potret Tampannya Djalu Putra Irfan Hakim yang Jago Berkuda
5 Kebiasaan 'Sopan' yang Dibenci HRD
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Hamil di Musim Dingin Bisa Picu Masalah Kesehatan Mental pada Bayi? Simak Faktanya
7 Drama China Dibintangi Aktor Tampan He Yu, Termasuk 'Speed and Love'
Bacaan Doa agar Dicintai Allah Lengkap: Arab, Latin & Artinya
Food Vlogger Farida Nurhan Panas Tinggi & Kejang hingga Dilarikan ke RS
Terpopuler: Potret 7 Bulanan Kehamilan Lesti Kejora
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Sule Sindir Teddy Pardiyana soal Ahli Waris: Dia Nggak Mau Kerja
-
Beautynesia
4 Manfaat Konsumsi Jambu di Musim Hujan, Redakan Flu dan Batuk Secara Alami
-
Female Daily
Jadi Perbincangan Awal Tahun, Ini Fakta Menarik Film ‘The Housemaid’!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Hati-hati, Sering Tidur dengan Lampu Terang Tingkatkan Risiko Sakit Jantung
-
Mommies Daily
Buta Warna pada Anak: Ciri, Penyebab, dan Peran Orang Tua sejak Dini